Suami Selingkuh Selama 2 Tahun, Kesetiaan Artis Bollywood Ini Bikin Salut
Anggi Mayasari - wolipop
Jumat, 21 Sep 2018 15:37 WIB
Jakarta
-
Pasangan artis senior Bollywood Amitabh Bachchan dan Jaya Baduri jadi inspirasi dan dianggap sebagai relationgship goals. Namun, bukan tak mungkin jika pernikahan yang telah dibina selama 45 tahun ini telah memiliki rintangan.
Amitabh Bachchan bahkan pernah berselingkuh dengan wanita lain. Tetapi, sang istri Jaya Baduri tetap setia berada di sisinya.
Baca Juga : 7 Seleb Pria yang Selingkuh dengan Pengasuh Anaknya
Pada 1976, Amitabh berselingkuh dan terlibat cinta lokasi dengan rekan sesama artis, Rekha, saat menjalani syuting film Do Anjaane. Ketika itu Amitabh dan Jaya tentu sudah menikah dan telah menjalani biduk rumah tangga selama tiga tahun.
Seperti dilansir dari Hindustan Times, Amitabh dan Rekha menjalani hubungan rahasia dengan bertemu di sebuah bungalow milik teman Rekha. Tak ada yang tahu tentang perselingkuhan antara Amitabh dan Rekha. Semuanya berjalan lancar sampai sebuah insiden terjadi.
Pada 1978, selama pemotretan film Ganga Ki Saugandh, sebuah media melaporkan jika seorang aktor menjalin hubungan terlarang dengan Rekha. Setelah ini, perselingkuhannya dengan Amitabh menjadi sorotan dan menarik perhatian media.
Keduanya menyangkal perselingkuhan itu, tetapi jelas diketahui bahwa mereka saling berkencan. Dalam salah satu wawancara, sutradara Yash Chopra menegaskan dan mengonfirmasi hubungan asmara antara Amitabh dan Rekha.
"Jaya berusaha mempertahankan posisinya agar tetap tabah untuk waktu yang lama, tetapi akhirnya ia harus menundukkan kepalanya dan membiarkan air matanya mengalir," ungkapnya
Beberapa media bahkan menyebut Amitabh dan Rekha telah menikah secara diam-diam. Rekha terlihat datang ke pernikahan rekannya mengenakan sindoor dan mangalsutra, mengartikan jika dirinya adalah wanita yang sudah menikah.
Baca Juga : Wanita Ini Tahu Pacarnya Selingkuh dari Kamera Tersembunyi
Rekha akhirnya mengaku jika ia memang menyukai Amitabh Bachchan meskipun pria tersebut sudah berstatus suami orang. Hingga akhirnya, Amitabh memilih Jaya, dan memutuskan untuk mengakhiri pertemuannya dengan Rekha. Jaya pun tetap menerima Amitabh meski telah diselingkuhi. Kini pasangan Amitabh Bachchan dan Jaya Baduri yang memiliki dua anak ini telah dikaruniai tiga cucu.
Tonton juga 'Duh! Aktris Remaja Bollywood Alami Pelecehan Seksual di Pesawat':
(agm/agm)
Amitabh Bachchan bahkan pernah berselingkuh dengan wanita lain. Tetapi, sang istri Jaya Baduri tetap setia berada di sisinya.
Baca Juga : 7 Seleb Pria yang Selingkuh dengan Pengasuh Anaknya
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Amitabh Bachchan pernah berselingkuh dengan wanita lain, rekannya sesama artis Foto: Instagram |
Pada 1976, Amitabh berselingkuh dan terlibat cinta lokasi dengan rekan sesama artis, Rekha, saat menjalani syuting film Do Anjaane. Ketika itu Amitabh dan Jaya tentu sudah menikah dan telah menjalani biduk rumah tangga selama tiga tahun.
Seperti dilansir dari Hindustan Times, Amitabh dan Rekha menjalani hubungan rahasia dengan bertemu di sebuah bungalow milik teman Rekha. Tak ada yang tahu tentang perselingkuhan antara Amitabh dan Rekha. Semuanya berjalan lancar sampai sebuah insiden terjadi.
Ini Rekha, selingkuhan Amitabh Bachchan Foto: Instagram |
Pada 1978, selama pemotretan film Ganga Ki Saugandh, sebuah media melaporkan jika seorang aktor menjalin hubungan terlarang dengan Rekha. Setelah ini, perselingkuhannya dengan Amitabh menjadi sorotan dan menarik perhatian media.
Keduanya menyangkal perselingkuhan itu, tetapi jelas diketahui bahwa mereka saling berkencan. Dalam salah satu wawancara, sutradara Yash Chopra menegaskan dan mengonfirmasi hubungan asmara antara Amitabh dan Rekha.
"Jaya berusaha mempertahankan posisinya agar tetap tabah untuk waktu yang lama, tetapi akhirnya ia harus menundukkan kepalanya dan membiarkan air matanya mengalir," ungkapnya
Amitabh Bachchan dan Jaya Baduri Foto: Instagram |
Beberapa media bahkan menyebut Amitabh dan Rekha telah menikah secara diam-diam. Rekha terlihat datang ke pernikahan rekannya mengenakan sindoor dan mangalsutra, mengartikan jika dirinya adalah wanita yang sudah menikah.
Baca Juga : Wanita Ini Tahu Pacarnya Selingkuh dari Kamera Tersembunyi
Rekha akhirnya mengaku jika ia memang menyukai Amitabh Bachchan meskipun pria tersebut sudah berstatus suami orang. Hingga akhirnya, Amitabh memilih Jaya, dan memutuskan untuk mengakhiri pertemuannya dengan Rekha. Jaya pun tetap menerima Amitabh meski telah diselingkuhi. Kini pasangan Amitabh Bachchan dan Jaya Baduri yang memiliki dua anak ini telah dikaruniai tiga cucu.
Tonton juga 'Duh! Aktris Remaja Bollywood Alami Pelecehan Seksual di Pesawat':
(agm/agm)
Hobbies & Activities
Main Badminton Lebih Stabil, Ini Rekomendasi 3 Shuttlecock yang Nyaman Dipakai Latihan Rutin
Hobbies & Activities
American Tourister Argyle Cabin 20 Inch jadi Solusi Ringkas dan Aman untuk Travel Singka
Fashion
Hijab Sering Melorot? 3 Rekomendasi Ciput Ini Bikin Hijab Lebih Nempel dan Nyaman Dipakai Seharian
Fashion
Lebih Bebas Gerak! Pilih Bra Tank Tanpa Kawat yang Tepat Agar Aktivitas Harianmu Jadi Lebih Nyaman
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Ramalan Zodiak Leo 2026: Cinta Bersemi, Finansial Membaik
Ramalan Zodiak Cinta 8 Januari: Capricorn dan Sagitarius Belajar Mengalah
Ramalan Zodiak 7 Januari: Libra Jangan Murung, Scorpio Lebih Bijaksana
Ramalan Zodiak Virgo 2026: Asmara Diuji Tapi Pemasukan Mengalir
Ramalan Zodiak 7 Januari: Cancer Fokus Pada Peluang, Leo Tetap Tenang
Most Popular
1
Penampilan Terbaru Vidi Aldiano Bikin Pangling, Kini Berkumis Tebal
2
Kate Middleton Jadi Korban Kekejaman AI, Tersebar Gambar Sensual
3
Kisah Cinta Sesama Idol Jepang, Mantan AKB48 Akan Dinikahi Anggota BOYS & MEN
4
Komentator Politik yang Sebut Ibu Negara Prancis Transgender Kembali Menyindir
5
Potret Inka Williams Model Bali Pacar Channing Tatum, Beda Usia Jadi Sorotan
MOST COMMENTED












































Amitabh Bachchan pernah berselingkuh dengan wanita lain, rekannya sesama artis Foto: Instagram
Ini Rekha, selingkuhan Amitabh Bachchan Foto: Instagram
Amitabh Bachchan dan Jaya Baduri Foto: Instagram