Ajarkan Anak Soal Aturan Emas dalam Pertemanan, Apa Itu?
Pertemanan merupakan salah satu sumber kebahagiaan dalam kehidupan ini. Teman bisa menjadi tempat bercerita di saat sedih, tempat berbagi canda dan tawa, meskipun kadang ada perselisihan dalam sebuah pertemanan.
Cara-cara menjaga pertemanan untuk anak menjadi topik utama di Ruby's Studio Season 1 episode kedua yang tayang di Mola TV. Ruby bersama empat orang bocah membahas cara menjalin pertemanan yang baik.
Dalam tayangan itu, Ruby mengatakan, pertemanan terjadi karena adanya hubungan emosional. Setiap orang memilih teman yang menurutnya menarik, bisa karena teman itu pintar, kocak, dan sebagainya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Pada episode ini, Ruby mendatangkan temannya, Watson dari kapal pertemanan. Watson mengajarkan dua tips untuk mendapatkan teman. Tips pertama, yaitu ucapkan salam dan perkenalkan diri ketika bertemu kawan baru.
Tips kedua, Tanyakan pada teman baru tentang dirinya, hal apa yang spesial darinya, hal yang disukainya, agar bisa saling mengenal. Agar anak memiliki hubungan pertemanan yang baik, ada sebuah aturan emas yang mesti dipatuhi. Aturan yang dimaksud, yaitu perlakukan teman selayaknya kamu ingin diperlakukan.
Mau tahu lebih lengkap mengenai pembicaraan Ruby soal pertemanan, saksikan Ruby's Studio dengan berlangganan paket Corona Care Mola TV. Lewat program Corona Care, Mola TV mengajak masyarakat untuk turut peduli untuk membantu pemerintah dalam memerangi pandemi virus Corona di Indonesia.
Baca juga: Asa Pembatasan Sosial Jakarta |
Untuk berlangganan, kamu bisa memberikan sumbangan dengan nominal mulai dari Rp 10.000 atau membayarnya dengan memilih donasi doa yang nominalnya Rp 0. Nantinya Mola TV akan menggandakan kontribusi yang disumbangkan dari setiap pelanggan dan menyalurkannya kepada BNPB dan PMI untuk membantu perjuangan melawan wabah virus Corona(COVID-19).
(mul/ega)
Home & Living
Sekali Coba Susah Balik! Handuk Premium Ini Harus Kamu Punya, Cek Alasannya
Home & Living
Satu Set Alat Ini Memudahkan Pekerjaan Kamu! TEKIRO Socket Set Harus Kamu Miliki di Rumah
Home & Living
Nggak Perlu Capek Bersihin WC! Notale Spin Scrubber Ini Memudahkan Pekerjaan, Harus Ada di Rumah
Home & Living
Cari Dudukan Santai yang Empuk dan Estetik? Pilihan Bean Bag Ini Layak Jadi Andalan
Japandi Tak Sekadar Tren Interior, Kini Hadir Lewat Perangkat Rumah Tangga
Mau Mencuci Hijab Pakai Mesin Cuci? Simak 5 Tips Ini Biar Tetap Awet
5 Cara Sustainable Living yang Mudah Diterapkan di Rumah
4 Rekomendasi Elektronik Rumah untuk Upgrade di Awal Tahun 2026
Tanpa Disadari 5 Kesalahan Ini Bisa Bikin Kulkas Boros Listrik
6 Artis Libur Tahun Baru 2026 ke Luar Negeri Bareng Pacar, Makin Lengket
Heboh Rumor Park Bo Gum Gay, Foto Lawas dengan Mantan Pacar Jadi Sorotan
Ramalan Zodiak Aquarius 2026: Karier Bersinar, Asmara Menghangat
Ramalan Zodiak Capricorn 2026: Karier Melaju, Cinta Masih Berliku











































