Hijabers Cantik Ini Viral karena Sangat Mirip dengan Penyanyi Lebanon
Arina Yulistara - wolipop
Rabu, 03 Jan 2018 18:04 WIB
Jakarta
-
Tak sedikit wanita yang memiliki kemiripan dengan seorang selebriti. Salah satunya hijabers asal Mesir, Amira El Nashar. Fotonya menjadi viral karena dianggap sangat mirip dengan penyanyi Lebanon, Nancy Ajram.
Meski berhijab, wajah Amira tetap disebut-sebut kembaran Nancy Ajram. Wanita yang berprofesi sebagai arsitek, model, serta desainer itu juga sudah memiliki followers hingga lebih dari 106 ribu. Seberapa miripkah Amira dan Nancy Ajram sampai fotonya menjadi viral?
Berdasarkan foto yang disandingkan di Twitter, bentuk wajah Amira dan Nancy Ajram memang sangat mirip. Bentuk hidung dan mata yang terlihat mirip. Namun Amira berhijab sedangkan Nancy Ajram tidak mengenakan jilbab.
Cara mereka merias wajah juga membuat penampilan keduanya terlihat mirip. Riasan mata, alis, serta lipstik yang digunakan memiliki kemiripan antara Amira dan Nancy Ajram. Tak heran bila fotonya menjadi viral dan banyak diperbincangkan di media sosial.
Amira tak banyak menanggapi mengenai kemiripannya dengan Nancy. Ia santai saja disebut kembaran Nancy Ajram.
Tak hanya Amira, model asal Suriah juga disebut-sebut sebagai kembaran dari artis Lebanon, Haifa Wehbe. Model tersebut pun ramai menjadi populer karena mempunyai wajah mirip artis itu.
(ays/ays)
Meski berhijab, wajah Amira tetap disebut-sebut kembaran Nancy Ajram. Wanita yang berprofesi sebagai arsitek, model, serta desainer itu juga sudah memiliki followers hingga lebih dari 106 ribu. Seberapa miripkah Amira dan Nancy Ajram sampai fotonya menjadi viral?
Foto: Dok. Instagram |
Berdasarkan foto yang disandingkan di Twitter, bentuk wajah Amira dan Nancy Ajram memang sangat mirip. Bentuk hidung dan mata yang terlihat mirip. Namun Amira berhijab sedangkan Nancy Ajram tidak mengenakan jilbab.
Cara mereka merias wajah juga membuat penampilan keduanya terlihat mirip. Riasan mata, alis, serta lipstik yang digunakan memiliki kemiripan antara Amira dan Nancy Ajram. Tak heran bila fotonya menjadi viral dan banyak diperbincangkan di media sosial.
Foto: Dok. Instagram |
Amira tak banyak menanggapi mengenai kemiripannya dengan Nancy. Ia santai saja disebut kembaran Nancy Ajram.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
(ays/ays)
Home & Living
Bingung Simpan Sepatu yang Numpuk? Cek Rekomendasi Rak Sepatu Anti Debu & Hemat Tempat di Sini!
Pakaian Wanita
Nggak Perlu Mahal-Mahal Nails Art! Pakai Fake Nails Ini untuk Tampilan Kuku Lebih Cantik
Olahraga
Latihan Harian atau Game Akhir Pekan, Ini 3 Bola Voli yang Tetap Nyaman di Lapangan
Hobi dan Mainan
Commuting Tiap Hari atau Sering Butuh Fokus? Soundcore by Anker Q20i Bisa Redam Bising dan Nyaman Dipakai Seharian
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Cara Tak Terduga Klamby Rilis Koleksi Lebaran 2026, Dibungkus Film Musikal
Eksplorasi Bordir dan Motif Floral untuk Baju Lebaran 2026 dari Bwbyaz
Kaleidoskop 2025
Ini 7 Tren Hijab 2025: Pashmina Meleyot, Motif hingga Menjuntai
Kaleidoskop 2025
Ini Brand Hijab yang Menguasai Tren 2025, dari Lafiye hingga Na The Label
Bank Mega Syariah Resmi Luncurkan Program Loyalitas MPC Points
Most Popular
1
Foto Cantik BCL-Alyssa Daguise Hadiri Pernikahan 'Pangeran Jaksel' di Maroko
2
7 Gaya TWICE Jadi Model Victoria's Secret Usai Viral Istilah 'Tzuyu Bra'
3
Foto Vidi Aldiano Tampil Berkumis Jadi Groomsman Pernikahan Sahabat di Maroko
4
Tak Terduga, Ternyata Ini Inspirasi di Balik Nama Blue Ivy Putri Beyonce
5
Emily Ratajkowski Berhijab Sambut Wali Kota Muslim New York, Unggahan Dikritik
MOST COMMENTED












































Foto: Dok. Instagram
Foto: Dok. Instagram