Laporan dari New York
Belum Ditampilkan, Karya Anniesa Hasibuan Dipuji EO New York Fashion Week
Arina Yulistara - wolipop
Selasa, 13 Sep 2016 07:35 WIB
New York
-
Senin (12/9/2016) malam waktu New York, Anniesa Hasibuan akan tampil di New York Fashion Week (NYFW) Spring/Summer 2017. Anniesa siap pamer 48 rancangan terbaik bertemakan D'Jakarta yang terinspirasi dari budaya yang bercampur di Ibu Kota Indonesia tersebut.
Sebelum ditampilkan, rancangan Anniesa sudah mendapat pujian. Para model NYFW 2017 yang akan memeragakan busana D'Jakarta menyampaikan kekagumannya pada karya desainer yang memiliki butik di Kemang, Jakarta Selatan itu. Dan pada Senin (12/9/2016) malam sebelum show berlangsung, event organizer (EO) resmi dari New York Fashion Week, LDJ Productions, ikut memuji karya Anniesa.
"It's stunning, beautiful, royalty, details, and I like everything about her collections," ujar Rabiyyah Khan, perwakilan dari LDJ Productions saat berbincang dengan Wolipop di Indonesia Fashion Gallery (IFG), New York, Amerika Serikat.
Wanita 32 tahun itu mengaku suka dengan beberapa busana yang dirancang Anniesa untuk NYFW 2017. Salah satunya setelan bernuansa hijau keemasan disertai cropped jacket.
Wanita dengan sapaan akrab Eby itu juga menuturkan kalau Anniesa menjadi desainer pertama dari Indonesia yang pernah tampil di NYFW. "Dia desainer pertama dari Indonesia yang bergabung dengan NYFW. Aku sangat bersemangat, senang, dan berterima kasih dengan kalian semua," ucap Eby.
Anniesa akan menampilkan 38 koleksi ready to wear dan 10 evening gown di NYFW 2017. Wanita yang memulai karier menjadi desainer sejak 2015 itu dijadwalkan pamer karya di NYFW 2017 pada pukul 20.00, di The Dock, Skylight Moynihan Station, New York, Amerika Serikat. (aln/eny)
Sebelum ditampilkan, rancangan Anniesa sudah mendapat pujian. Para model NYFW 2017 yang akan memeragakan busana D'Jakarta menyampaikan kekagumannya pada karya desainer yang memiliki butik di Kemang, Jakarta Selatan itu. Dan pada Senin (12/9/2016) malam sebelum show berlangsung, event organizer (EO) resmi dari New York Fashion Week, LDJ Productions, ikut memuji karya Anniesa.
"It's stunning, beautiful, royalty, details, and I like everything about her collections," ujar Rabiyyah Khan, perwakilan dari LDJ Productions saat berbincang dengan Wolipop di Indonesia Fashion Gallery (IFG), New York, Amerika Serikat.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Wanita dengan sapaan akrab Eby itu juga menuturkan kalau Anniesa menjadi desainer pertama dari Indonesia yang pernah tampil di NYFW. "Dia desainer pertama dari Indonesia yang bergabung dengan NYFW. Aku sangat bersemangat, senang, dan berterima kasih dengan kalian semua," ucap Eby.
Anniesa akan menampilkan 38 koleksi ready to wear dan 10 evening gown di NYFW 2017. Wanita yang memulai karier menjadi desainer sejak 2015 itu dijadwalkan pamer karya di NYFW 2017 pada pukul 20.00, di The Dock, Skylight Moynihan Station, New York, Amerika Serikat. (aln/eny)
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Cara Tak Terduga Klamby Rilis Koleksi Lebaran 2026, Dibungkus Film Musikal
Eksplorasi Bordir dan Motif Floral untuk Baju Lebaran 2026 dari Bwbyaz
Kaleidoskop 2025
Ini 7 Tren Hijab 2025: Pashmina Meleyot, Motif hingga Menjuntai
Kaleidoskop 2025
Ini Brand Hijab yang Menguasai Tren 2025, dari Lafiye hingga Na The Label
Bank Mega Syariah Resmi Luncurkan Program Loyalitas MPC Points
Most Popular
1
Mengenal Cigarette Jeans, Model Celana Jeans Ala 80an yang Tren di 2026
2
Drakor Jisoo BLACKPINK & Seo In Guk Tayang 2026, Aktingnya Tuai Sorotan
3
7 Potret Teagan Croft, Pemeran Rapunzel di Live-action 'Tangled'
4
Ramalan Zodiak 9 Januari: Aries Tetap Waspada, Taurus Banyak Tekanan
5
TikTok Viral Verificator
Viral Momen Dosen Pertanian Mantu, Souvenir Bibit Tanaman Jadi Sorotan
MOST COMMENTED











































