The Fabulist 2015
Tak Hanya Cantik, Ini 6 Hijabers Dunia yang Menginspirasi di 2015
Arina Yulistara - wolipop
Kamis, 31 Des 2015 17:21 WIB
1. Dian Pelangi
Foto: Moza Wahyu/Wolipop
Dian Pelangi merupakan perwakilan Indonesia yang menginspirasi wanita muda lainnya di 2015. Wanita berusia 24 tahun itu berhasil menjadi ikon hijabers muda sejak 2010 lalu dan menginspirasi lewat gaya busananya.
Kepopuleran Dian tak hanya terdengar di Indonesia, lewat karya serta keaktifannya di industri fashion dan media sosial, wanita lulusan ESMOD Jakarta itu berhasil masuk ke dalam daftar 500 pelaku mode paling berpengaruh di dunia. Daftar tersebut dibuat oleh majalah Business of Fashion (BoF). Bof merupakan salah satu majalah fashion terkemuka di dunia yang berpusat di London, Inggris. BoF menobatkan Dian sebagai desainer asal Indonesia yang mempengaruhi tren fashion muslim di dunia. Desainer berdarah Palembang itu menjadi satu-satunya pelaku mode Indonesia yang terpilih untuk edisi 2015.
Dalam situs resminya, BoF menyebutkan bahwa Dian memiliki pengaruh lewat media sosial dan tren busana muslim di dunia. "Dian Pelangi berpengaruh dalam dunia digital dan busana muslim secara global. Desainer Indonesia ini bisa mendorong busana muslim tradisional menjadi lebih modern," tulis BoF.
2. Susan Carland
Foto: Ist.
3. Dana Arabiyat
Foto: Ist.
4. Iman Aldebe
Foto: Ist.
5. Nadiya Hussain
Foto: Ist.
6. Assmaah Helal
Foto: Ist.
Home & Living
Sekali Coba Susah Balik! Handuk Premium Ini Harus Kamu Punya, Cek Alasannya
Home & Living
Satu Set Alat Ini Memudahkan Pekerjaan Kamu! TEKIRO Socket Set Harus Kamu Miliki di Rumah
Home & Living
Nggak Perlu Capek Bersihin WC! Notale Spin Scrubber Ini Memudahkan Pekerjaan, Harus Ada di Rumah
Home & Living
Cari Dudukan Santai yang Empuk dan Estetik? Pilihan Bean Bag Ini Layak Jadi Andalan
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Eksplorasi Bordir dan Motif Floral untuk Baju Lebaran 2026 dari Bwbyaz
Kaleidoskop 2025
Ini 7 Tren Hijab 2025: Pashmina Meleyot, Motif hingga Menjuntai
Kaleidoskop 2025
Ini Brand Hijab yang Menguasai Tren 2025, dari Lafiye hingga Na The Label
Bank Mega Syariah Resmi Luncurkan Program Loyalitas MPC Points
Juara Emeron Hijab Hunt Nakeisha Rilis Single Nanti, Ini Kisah di Baliknya
Most Popular
1
Heboh Rumor Park Bo Gum Gay, Foto Lawas dengan Mantan Pacar Jadi Sorotan
2
Gaya Anak Kanye West yang Makin Berani, Hitamkan Gigi di Usia 12 Tahun
3
Ramalan Zodiak Capricorn 2026: Karier Melaju, Cinta Masih Berliku
4
Foto: 10 Artis Hollywood Bergaun Terbaik di Critics' Choice Awards 2026
5
Deklarasi Cinta Timothee Chalamet ke Kylie Jenner Usai Menang Aktor Terbaik
MOST COMMENTED











































