Tutorial Hijab Simpel Ala Bella Almira, Juara 1 Hijab Hunt 2015
Arina Yulistara - wolipop
Kamis, 25 Feb 2016 17:00 WIB
Jakarta
-
Bella Almira kian populer setelah menjadi Juara 1 Hijab Hunt 2015. Beberapa hijabers muda pun mencoba mengadaptasi gaya jilbabnya agar bisa tampil mirip wanita berparas usia yang baru berusia 18 tahun itu. Bagi Anda yang ingin mencoba tampil ala Bella, berikut tutorial hijabnya. Tutorial hijab ini dilakukan bersama Sunsilk saat masa karantina di 2015. Simak langkah-langkahnya di bawah ini.
Langkah 1
Siapkan scarf panjang, lipat sedikit bagian depannya, lalu letakkan di atas kepala dengan kedua sisi sama panjang. Tidak lupa menggunakan ciput ninja terlebih dahulu untuk menutup leher. Ambil dua jarum pentul dan sematkan di dekat telinga kiri serta kanan. Ingat, sematkan di bagian dalam ciput agar terlihat lebih rapi.
Langkah 2
Sisi yang kiri diangkat lalu di letakkan di atas pundak kanan. Ujungnya biarkan berada di belakang pundak. Pastikan sisi yang kiri berada di bawah scarf kanan.
Langkah 3
Kemudian sisi yang kanan dibawa ke arah pundak kiri. Satukan kedua ujungnya di belakang leher. Ikat simpul atau pita satu kali saja agar tidak mudah jatuh. Bila bagian depannya masih merasa perlu ditambahkan aksesori bisa menggunakan kalung pendek.
Selesai
Tutorial hijab simpel ala Bella selesai. Anda bisa menerapkannya ke berbagai acara tergantung gaya busana serta material kerudung Anda. Video selengkapnya bisa disaksikan di sini:
(aln/itn)
Langkah 1
![]() |
Siapkan scarf panjang, lipat sedikit bagian depannya, lalu letakkan di atas kepala dengan kedua sisi sama panjang. Tidak lupa menggunakan ciput ninja terlebih dahulu untuk menutup leher. Ambil dua jarum pentul dan sematkan di dekat telinga kiri serta kanan. Ingat, sematkan di bagian dalam ciput agar terlihat lebih rapi.
Langkah 2
![]() |
Sisi yang kiri diangkat lalu di letakkan di atas pundak kanan. Ujungnya biarkan berada di belakang pundak. Pastikan sisi yang kiri berada di bawah scarf kanan.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
![]() |
Kemudian sisi yang kanan dibawa ke arah pundak kiri. Satukan kedua ujungnya di belakang leher. Ikat simpul atau pita satu kali saja agar tidak mudah jatuh. Bila bagian depannya masih merasa perlu ditambahkan aksesori bisa menggunakan kalung pendek.
Selesai
![]() |
Tutorial hijab simpel ala Bella selesai. Anda bisa menerapkannya ke berbagai acara tergantung gaya busana serta material kerudung Anda. Video selengkapnya bisa disaksikan di sini:
(aln/itn)
Hobi dan Mainan
Eksplor Teknik Warna Tanpa Drama Pensil Patah dengan Faber-Castell Watercolour
Hobi dan Mainan
Punya Rencana Traveling? Jangan Lupakan 4 Barang Ini Biar Perjalanan Tetap Nyaman
Pakaian Pria
Lagi Cari Celana Raw Denim Pertamamu? Genesis Series dari Sage Layak Masuk Wishlist
Hobi dan Mainan
Waspada Cuaca Tak Bersahabat Saat Traveling! Sedia 4 Alat Andalan Sebelum Aktivitas Outdoor
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
5 Tutorial Hijab Pashmina Viscose ala Ana Octarina yang Effortless Stylish
4 Tutorial Hijab Pashmina Instan ala Paula Verhoeven, Bikin Awet Muda
Baju Lebaran 2024
5 Tutorial Hijab Shimmer, Jadi Tren Baju Lebaran 2024 Bikin Pipi Tirus
Intip 5 Tutorial Hijab Simple Cocok untuk Mudik, Pakainya Satset Tetap Rapi
5 Tutorial Hijab Segi Empat Simpel Bisa Bikin Pipi Tirus Cocok untuk Bukber
Most Popular
1
Berawal Dari Nyalon, Wanita Ini Tak Sengaja Bongkar Perselingkuhan Tunangan
2
Romeo Beckham Eksis di Paris Fashion Week saat Konflik Keluarga Memanas
3
Momen Manis Lula Lahfah Bareng Keluarga, Kini Tinggal Kenangan
4
Foto: Duka Anne Hathaway, Beri Penghormatan Terakhir Bagi Valentino
5
Most Pop: Kisah Kelam Wanita Jadi Budak Seks ISIS, Disiksa-Tak Diberi Makan
MOST COMMENTED















































