Gaya Hijab Melody Eks JKT 48 Saat Foto Prewed, Makin Cantik!
Silmia Putri - wolipop
Selasa, 16 Okt 2018 12:38 WIB
Jakarta
-
Melody Nurramdhani Laksani atau lebih terkenal dengan sebutan Melody JKT 48 memiliki banyak penggemar. Saat tergabung dalam girl band itu, Melody memang memiliki peran sebagai kapten tim.
Namun tampaknya para penggemar harus patah hati karena Melody akan segera menikah. Ia belum lama ini menjalani foto prewedding. Pada foto-foto prewedding yang tersebar, ada sesuatu yang berbeda dari penampilan Melody. Ia tampil memakai hijab.
Dipotret oleh Hendra Klasik Photography, Melody tampak rapi berhijab. Di Instagram Melody pun, ia mulai mengunggah foto berhijab. Tampaknya ia sudah mantap menutup auratnya.
Menilik gaya hijab Melody Prima saat foto prewed yang diarahkan oleh Kumi, ada beberapa gaya yang bisa jadi inspirasimu. Berikut ulasannya.
1. Sentuhan Feminin
Warna-warna teduh dan lembut masih jadi favorit kebanyakan wanita Indonesia. Melody memilih warna-warna lembut seperti dusty pink dan cokelat untuk foto prewed-nya ini.
Selain warna teduh, Melody juga memakai busana dengan siluet feminin. Ia memakai dress berbahan lace dengan sedikit sentuhan fringe. Di foto lainnya ia tetap terlihat feminin. Melody memakai rok dipadukan dengan oversized top.
2. Gaya Hijab Sederhana
Seperti tren tahun ini, Melody memilih gaya hijab segi empat untuk foto prewedding-nya. Ia memilih hijab segi empat polos yang dipakai sederhana dengan satu jarum pentul saja.
3. Aksesori Sederhana
Penambahan aksesori saat foto prewedding-nya juga terlihat simpel. Ia tidak memakai anting atau kalung. Namun, untuk sesi kasual, Kumi memakaikan topi dengan warna yang senada dengan hijab yang ia pakai.
Tonton juga 'Melody Eks JKT48 Ingin Jadi Menteri Pertanian':
(sil/sil)
Namun tampaknya para penggemar harus patah hati karena Melody akan segera menikah. Ia belum lama ini menjalani foto prewedding. Pada foto-foto prewedding yang tersebar, ada sesuatu yang berbeda dari penampilan Melody. Ia tampil memakai hijab.
Dipotret oleh Hendra Klasik Photography, Melody tampak rapi berhijab. Di Instagram Melody pun, ia mulai mengunggah foto berhijab. Tampaknya ia sudah mantap menutup auratnya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
1. Sentuhan Feminin
Melody Eks JKT 48 berhijab di foto prewedding. Foto: Hendra Klasik Photography |
Warna-warna teduh dan lembut masih jadi favorit kebanyakan wanita Indonesia. Melody memilih warna-warna lembut seperti dusty pink dan cokelat untuk foto prewed-nya ini.
Selain warna teduh, Melody juga memakai busana dengan siluet feminin. Ia memakai dress berbahan lace dengan sedikit sentuhan fringe. Di foto lainnya ia tetap terlihat feminin. Melody memakai rok dipadukan dengan oversized top.
2. Gaya Hijab Sederhana
Melody Eks JKT 48 Berhijab. Foto: Hendra Klasik Photography |
Seperti tren tahun ini, Melody memilih gaya hijab segi empat untuk foto prewedding-nya. Ia memilih hijab segi empat polos yang dipakai sederhana dengan satu jarum pentul saja.
3. Aksesori Sederhana
Melody eks JKT 48 berhijab. Foto: Hendra Klasik Photography |
Penambahan aksesori saat foto prewedding-nya juga terlihat simpel. Ia tidak memakai anting atau kalung. Namun, untuk sesi kasual, Kumi memakaikan topi dengan warna yang senada dengan hijab yang ia pakai.
Tonton juga 'Melody Eks JKT48 Ingin Jadi Menteri Pertanian':
(sil/sil)
Health & Beauty
Rahasia Kulit Lebih Cerah dengan Duo Numbuzin No. 5 yang Wajib Masuk Skincare Routine Kamu!
Elektronik & Gadget
Udara Lebih Bersih & Wangi dengan Ravelle Airy Premium Air Purifier HEPA13 + Aromatherapy
Elektronik & Gadget
Baseus EnerFill FC11 10000mAh Fast Charging Powerbank, Solusi Anti Lowbat Tanpa Ribet Kabel!
Health & Beauty
Aroma Clean & Effortless untuk Sehari-hari, Alchemist Eau de Parfum Pink Laundry vs Powder Room!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
8 Gaya Hijab Miss International 2017 Kevin Liliana Jadi Juri di Miss Charm
Gaya Ineke & Marini Zumarnis Curi Atensi, Dulu Baju Semeter Sekarang 8 Meter
Tak Biasa! 7 Gaya Citra Kirana Pakai Abaya & Hijab Syari Saat Padel di Madinah
Potret Gaya Hijab Syari Zaskia Sungkar Saat Pemotretan Hamil di Tanah Suci
Adu Gaya Arumi Bachsin & Irish Bella Jadi Model Hijab, Anggun Elegan!
Most Popular
1
Foto Cantik BCL-Alyssa Daguise Hadiri Pernikahan 'Pangeran Jaksel' di Maroko
2
7 Gaya TWICE Jadi Model Victoria's Secret Usai Viral Istilah 'Tzuyu Bra'
3
Foto Vidi Aldiano Tampil Berkumis Jadi Groomsman Pernikahan Sahabat di Maroko
4
Tak Terduga, Ternyata Ini Inspirasi di Balik Nama Blue Ivy Putri Beyonce
5
Emily Ratajkowski Berhijab Sambut Wali Kota Muslim New York, Unggahan Dikritik
MOST COMMENTED












































Melody Eks JKT 48 berhijab di foto prewedding. Foto: Hendra Klasik Photography
Melody Eks JKT 48 Berhijab. Foto: Hendra Klasik Photography
Melody eks JKT 48 berhijab. Foto: Hendra Klasik Photography