Penampilan Wanita yang Jadi Cosplayer Seksi Raup Rp 72 Juta Sebulan
Kiki Oktaviani - wolipop
Kamis, 09 Jul 2020 20:05 WIB
tautan telah disalin
Anda menyukai artikel ini
Artikel disimpan
Jakarta - Wanita ini tak menyangka bahwa hobinya menjadi cosplay bisa menghasilkan uang dan memenuhi kebutuhan hidupnya. Wanita bernama Katkwo itu kini menjadi cosplayer.
Wanita ini tidak menyangka bahwa hobinya menjadi cosplay bisa menghasilkan uang dan memenuhi kebutuhan hidupnya. Wanita bernama Katkwo itu kini menjadi cosplayer seksi dengan penghasilan yang cukup fantastis sebulannya.Β Foto: Instagram
Katkwo memilih untuk menjadi cosplayer seksi dengan menirukan video game yang dimainkan olehnya.Β Foto: Instagram
"Aku memutuskan untuk cosplay karena aku sangat tertarik mengkreasikan karakter dari video game yang aku mainkan," ujar wanita yang tinggal di Amerika itu.Β Foto: Instagram
Kerap berdandan dan berkostum ada tokoh game idolanya, membawa keburuntngan bagi Katkwo. Dia menjual foto-fotonya di situs Onlyfans.Β Foto: Instagram
Katkwo mengungkapkan bahwa kini ia mendapatkan uang puluhan juta rupiah perbulannya. "Saat ini aku mendapatkan uang sekitar US$3 ribu (Rp 43 juta) sampai US$5 ribu (72 juta) perbulannya," aku Katkwo.Β Foto: Instagram
Kerap tampil menjadi cosplayer seksi tak jarang Katkwo dipandang sebelah mata dan mendapatkan image buruk. Terlebih dia menjual foto-fotos seksinya.Β Foto: Instagram
"Orang sering salah paham karena aku menjual foto-fotoku di website," ungkapnya.Β Foto: Instagram