60 Nama Jepang Perempuan Beserta Artinya yang Modern, Aesthetic, dan Unik
Kholida Qothrunnada - wolipop
Kamis, 31 Agu 2023 14:15 WIB
Jakarta
-
Nama-nama perempuan Jepang yang modern semakin populer beberapa tahun terakhir.
Pas banget nih, soalnya dalam artikel ini akan memuat contoh daftar nama Jepang Perempuan dengan ejaan dan tulisan Jepang beserta artinya.
Dirangkum dari laman Peanut, berikut merupakan beberapa daftar rekomendasi nama Jepang untuk perempuan dan artinya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Nama Jepang Perempuan Modern
- Aiya (アイヤ): cinta
- Aina (アイナ): perempuan dengan mata yang cantik
- Aomi (あおみ): lautan
- Asami (あさみ): masa depan
- Ayaka (あやか): bunga murni
- Ayako (彩子): warna atau desain
- Bunko (文子): seni
- Chieko (千恵子): seribu berkah
- Chikako (智佳子): ramah
- Eiko (恵倭子): berkembang
- Emica (咲花): indah
- Erena (えれな): jalur air
- Eri (恵理): cinta atau pintar
- Hiromi (裕美): kecantikan yang murah hati
- Hisa (悠): tahan lama
- Katsuki (花月): bunga bulan
- Kazemi (佳宝): air atau angin
- Kazuya (壱): satu
- Kiyomizu (清水): keberuntungan
- Nahoko (奈帆子): anak yang patuh
Nama Jepang Perempuan Aesthetic
- Akabana (アカバナ): bunga merah
- Akemi (あけみ): keindahan,cerah
- Aki (あき): berkilau
- Fumiko (ふみこ): anak dari kecantikan yang berharga
- Amei (あめい): surga atau langit
- Anna (アンナ): cinta atau air
- Azumi (明日実): aprikot atau kecantikan
- Chiaki (智昭): cahaya berkilau
- Chiharu (千春): kebijaksanaan atau mata air
- Chika (ちか): seribu bunga
- Chinami (千奈美): seribu gelombang atau kebijaksanaan yang indah
- Eimi (影美): lautan
- Emi (えみ): lukisan yang indah
- Hanako (花子): gadis pembawa bunga
- Hasumi (華澄): bunga yang tenang
- Hinami (陽南): sinar matahari selatan
- Ichika (一千花): seribu bunga
- Koharu (小華): bunga kecil
- Kuni (光祐): cahaya dan pertolongan Tuhan
- Miyuki (美雪): salju yang indah
Nama Jepang Perempuan yang Unik
- Akiho (あきほ): api jatuh
- Amaya (あまや): hujan malam
- Aoi (亜桜依): bergantung pada bunga sakura
- Au (合う): bersatu
- Chiasa (智朝): seribu pagi
- Chitose (千寿-): seribu tahun
- Chizu (知瑞): seribu burung bangau
- Emiko (えみこ): anak sejahtera
- Etsumi (愛): air dingin
- Haruki (春木): mata air atau pohon
- Hiroka (恕花): bunga yang murah hati
- Kaiyo (海容): pengampunan
- Kumi (久美): cerita lama yang indah
- Nozomi (望み): harapan
- Reika (冷夏): musim panas yang dingin
- Sayaka (彩): warna cerah
- Wakumi (惑美): keindahan yang membingungkan
- Yua (結愛): diikat oleh cinta dan kasih sayang
- Yuika (夢叶): mimpi yang menjadi kenyataan
- Yui (佑泉): mata air yang bermanfaat
Itu dia contoh nama Jepang perempuan dengan artinya, yang bisa inspirasi untuk nama anak perempuan ataupun buat dijadikan nickname yang keren.
(khq/inf)
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Hobbies & Activities
Main Badminton Lebih Stabil, Ini Rekomendasi 3 Shuttlecock yang Nyaman Dipakai Latihan Rutin
Hobbies & Activities
American Tourister Argyle Cabin 20 Inch jadi Solusi Ringkas dan Aman untuk Travel Singkat
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Beauty Influencer China Lunasi Utang Rp 900 Juta, Dituduh Pura-pura Lumpuh
Jessie Buckley Ungkap Alasan Suami Tak Pernah Menemaninya di Karpet Merah
Bocoran Film Jun Ji Hyun & Ji Chang Wook, Lawan Teror Zombie di Colony
Sinopsis Cabin Fever 3: Patient Zero di Bioskop Trans TV
Zhao Lusi Kembali Akting Setelah Hiatus karena Depresi, Ungkap Rencana di 2026
Most Popular
1
Potret Piper Rockelle, Mantan Influencer Cilik Gabung OnlyFans Jadi Kontroversi
2
50 Ucapan Selamat Tidur Bahasa Inggris Romantis, Bikin Pacar Senyum Meleleh
3
Jessie Buckley Ungkap Alasan Suami Tak Pernah Menemaninya di Karpet Merah
4
Cara Tak Terduga Klamby Rilis Koleksi Lebaran 2026, Dibungkus Film Musikal
5
Beauty Influencer China Lunasi Utang Rp 900 Juta, Dituduh Pura-pura Lumpuh
MOST COMMENTED











































