30 Nama Bayi Perempuan Bahasa Jawa 3 Kata Beserta Artinya
Rabu, 02 Mar 2022 15:46 WIB
Bagi kamu yang menantikan kelahiran anak perempuan, berikut inspirasi nama bayi perempuan bahasa Jawa tiga suku kata yang memiliki makna indah.
Nama dalam bahasa Jawa banyak yang memiliki arti baik dan terdengar indah. Seperti nama Aadhya yang makanya kekuatan pertama. Atau nama Kirana yang artinya cahaya.
Nama-nama bayi perempuan dalam bahasa Jawa berikut ini cocok untuk kamu yang sedang menunggu kelahiran anak pertama. Nama bayi ini selain terdengar indah juga terselip doa.
Berikut rangkaian nama bayi perempuan bahasa Jawa tiga suku kata beserta artinya:
1. Dyah Aadhya Kinaryosih
Artinya: anak perempuan sebagai kekuatan pertama yang sangat disayangi
Dyah: perempuan
Aadhya: kekuatan pertama
Kinaryosih: sangat dikasihi
2. Adelise Kirana Candraningtyas
Artinya: anak perempuan bangsawan pertama yang memiliki cahaya terang seperti rembulan
Adelise: Perempuan bangsawan pertama
Kirana: cahaya terang benderang
Candraningtyas: seterang rembulan
3. Adhiputeri Nirwasita Komala
Artinya: putri raja pertama yang bijaksana dan memiliki wajah cantik seperti permata
Adhiputeri: Putri raja pertama
Nirwasita: bijaksana
Komala: cantik seperti permata
4. Aydia Iswara Citralaksmi
Artinya anak bangsawan pertama yang terhormat dan mulia
Aydia: Anak bangsawan pertama
Iswara: menjadi terhormat
Citralaksmi: yang mulia
5. Elok Badriyah Agriyanti
Artinya: anak perempuan pertama yang mengagumkan dan memiliki hati yang suci
Elok: mengagumkan
Badriyah: Anak perempuan pertama
Agriyanti: berhati suci
6. Ekanidya Apsarini Sakanti
Artinya: anak pertama dari wajah cantik seperti bidadari
Ekanidya: anak pertama
Apsarini: seperti bidadari
Sakanti: cantik
7. Anantari Primaningtyas Candrawati
Artinya: pemimpin pertama dengan pemikiran yang cemerlang
Anantari: pemimpin
Primaningtyas: pertama, unggul
Candrawati: pemikirannya cemerlang
8. Eka Arianti Helmawati
Artinya: anak pertama yang selalu gembira dan berseri
Eka: anak pertama baru lahir
Arianti: gembira
Helmawati: berseri
9. Kartika Aadishri Wisista
Artinya: seorang anak bagaikan bintang pertama yang istimewa
Kartika: bintang
Aadishri: pertama
Wisista: istimewa
10. Aarusha Gantari Darmaya
Artinya: senar pertama matahari yang menyinari dan membawa keselamatan
Aarusha: sinar pertama matahari
Gantari: menyinari
Darmaya: pembawa keselamatan
11. Abiba Cantya Gastiasih
Artinya: anak pertama yang bahagia dan dicintai
Abiba: anak pertama
Cantya: anak bahagia
Gastiasih: dicintai
12. Durmata Larasati Curnita
Artinya: kekuatan pertama yang memiliki hati damai dan mampu menyatukan
Durmata: kekuatan pertama
Larasati: berhati damai
Curnita: menyatukan
13. Apsari Hasana Lanita
Artinya: seorang anak perempuan pertama yang mencintai orang tuanya
Apsari: perempuan
Hasana: lahir pertama
Lanita: cinta orang tua
14. Ika Hapsari Kayshilla
Artinya: anak pertama yang cantik dan suci
Ika: anak pertama
Hapsari: cantik
Kayshilla: orang suci
15. Pradiana Endita Estuningtyas
Artinya: dewi bulan pertama yang diberikan kelebihan berupa hati yang baik
Pradiana: Dewi bulan pertama
Endita: diberi kelebihan
Estuningtyas: hati yang baik.
Apalagi nama bayi perempuan bahasa Jawa 3 kata? KLIK DI SINI untuk mengetahui inspirasi nama bayi perempuan bahasa Jawa lainnya.
Simak Video "Nayeon TWICE Jadi Solois K-Pop Pertama yang Masuk Top 10 Billboard 200"
[Gambas:Video 20detik]
(eny/eny)