Menikahi Hailey Baldwin, Justin Bieber Takut Tidak Bisa Setia
Justin Bieber mengungkapkan ketakutannya sebelum menikahi Hailey Baldwin. Dalam channel Youtube terbaru Justin Bieber, penyanyi 25 tahun itu sempat ragu tak bisa setia dengan Hailey Baldwin.
"Aku merasa dia akan mengatakan 'Ya' (jika Justin Bieber melamar Hailey Baldwin), aku tidak terlalu gugup tentang jawaban 'Ya'. Tapi aku lebih gugup, apakah aku akan bisa membuat komitmen?" ujar Justin Bieber.
Bieber mengaku sempat ragu dengan dirinya sendiri. Pelantun '10.000 Hours' itu tidak yakin bisa berkomitmen dan setia dengan sang model.
Foto: dok. Instagram |
"Apakah aku bisa berkomitmen sebagai pria dan dapat mempertanggungjawabkan apa yang aku katakan bahwa bisa serius berkomitmen, saat berjanji untuk mencintai seseorang dalam keadaan suka dan duka dan juga setia," ucap Bieber mempertanyakan dirinya sebelum melamar Hailey.
Dalam channel Youtube Bieber, Hailey pun menceritakan saat ia memberitahu orangtuanya untuk menikah. Saat itu, Hailey yang juga kebingungan sangat butuh saran orangtuanya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Aku ingat, aku menelepon orangtuaku saat kami memutuskan untuk menikah dan aku mengatakan kepada mereka, 'Ini saatnya aku membutuhkan kalian untuk menghentikanku dari sesuatu yang gila, jika (pernikahan) ini adalah ide yang buruk," terang Hailey.
Bieber dan Hailey menikah pada September 2018 di catatan sipil di New York. Saat itu keduanya masih merahasiakan pernikahan mereka. Setahun setelahnya, pada September 2019, keduanya menggelar resepsi di South Carolina, AS.
Home & Living
Sekali Coba Susah Balik! Handuk Premium Ini Harus Kamu Punya, Cek Alasannya
Home & Living
Satu Set Alat Ini Memudahkan Pekerjaan Kamu! TEKIRO Socket Set Harus Kamu Miliki di Rumah
Home & Living
Nggak Perlu Capek Bersihin WC! Notale Spin Scrubber Ini Memudahkan Pekerjaan, Harus Ada di Rumah
Home & Living
Cari Dudukan Santai yang Empuk dan Estetik? Pilihan Bean Bag Ini Layak Jadi Andalan
Desta Remake Foto Keluarga di Korea, Kompak Bareng Natasha Rizki & 3 Anak
Sosok Alix Earle, Influencer Viral yang Disebut Pacar Baru Tom Brady
Sinopsis The Judge Returns, Ji Sung Jadi Hakim Korup, Balik ke Masa Lalu
Perampok Gugat Balik Nana eks After School, Kini Ngaku Diimingi 40 Juta Won
7 Rekomendasi Drama Korea tentang Musuh Jadi Cinta yang Bikin Baper
Desta Remake Foto Keluarga di Korea, Kompak Bareng Natasha Rizki & 3 Anak
Viral Verificator
Viral Pengantin Curhat Pakai Makeup Artist Pilihan Keluarga Mertua, Bikin Nangis
Potret Jisoo BLACKPINK Ultah, Traktir 103 Fans Makan Hingga Bagi-bagi iPhone
8 Foto Pernikahan Putri Gordon Ramsay, Terungkap Pakai Gaun Pengantin Elie Saab












































