Pakai Lipstik Sampai Luar Bibir, Kendall Jenner Olok-olok Kylie Jenner
Kiki Oktaviani - wolipop
Jumat, 13 Des 2019 14:04 WIB
Jakarta
-
Dalam episode terbaru reality show Keeping Up with The Kardashians. Keluarga stylish tersebut menirukan gaya dan karakter satu sama lain. Kendall Jenner bertransformasi menjadi Kylie Jenner. Dalam tayangannya, Kendall mengolok-ngolok adiknya itu.
Kylie terkenal dengan bibir tebal hasil dari filler. Kendall mengolok adiknya dengan menggunakan lipstik dari Kylie Cosmetics yang sengaja dibuat overlips atau keluar bibir.
Kocaknya, Kendall memulaskan lipstik secara berlebihan dan sengaja dibuat berantakan. "Oh my god, ini terasa luar bisa di kulitku," ucap Kendall dengan nada menyindir adiknya.
Kendall awalnya memulaskan lipstik warna nude, kemudian dia menimpanya lagi dengan lipstik warna merah. Model 24 tahun itu bahkan memulaskan hingga giginya. Video kocak Kendall ini pun jadi viral.
Dalam acara kumpul-kumpul makan siang tersebut, terlihat Kourtney Kardashian bergaya ala Kim Kardashian, dengan menggunakan warna serba hitam.
Sementara sang ibu, Kris Jenner tampil menggunakan wig panjang warna pirang. Dari gayanya ia menirukan penampilan Kourtney Kardashian.
Keluarga Kardashian-Jenner ini selalu punya cara unik saat acara keluarga. Tak heran, jika reality show Keeping Up with The Kardashians masih tetap eskis meski sudah 12 tahun tayang.
Beberapa waktu lalu sempat ada drama antara Kourtney dan Kim. Anak tertua di keluarga Kardashian itu pun terancam dikeluarkan dari reality show karena terlalu menutup rapat kisah cintanya.
Kim Kardashian komplain karena Kourtney tidak pernah mau membagi kisah cintanya. "Kami punya proposal untukmu: Dimulai dengan F dan berakhir dengan D," ujar Kim Kardashian secara kasar pada kakak sulungnya di epidose Keeping Up with The Kardashians baru-baru ini.
(kik/kik)
Kylie terkenal dengan bibir tebal hasil dari filler. Kendall mengolok adiknya dengan menggunakan lipstik dari Kylie Cosmetics yang sengaja dibuat overlips atau keluar bibir.
Foto: Istimewa |
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Kocaknya, Kendall memulaskan lipstik secara berlebihan dan sengaja dibuat berantakan. "Oh my god, ini terasa luar bisa di kulitku," ucap Kendall dengan nada menyindir adiknya.
Foto: dok. E! |
Kendall awalnya memulaskan lipstik warna nude, kemudian dia menimpanya lagi dengan lipstik warna merah. Model 24 tahun itu bahkan memulaskan hingga giginya. Video kocak Kendall ini pun jadi viral.
Dalam acara kumpul-kumpul makan siang tersebut, terlihat Kourtney Kardashian bergaya ala Kim Kardashian, dengan menggunakan warna serba hitam.
Sementara sang ibu, Kris Jenner tampil menggunakan wig panjang warna pirang. Dari gayanya ia menirukan penampilan Kourtney Kardashian.
Keluarga Kardashian-Jenner ini selalu punya cara unik saat acara keluarga. Tak heran, jika reality show Keeping Up with The Kardashians masih tetap eskis meski sudah 12 tahun tayang.
Beberapa waktu lalu sempat ada drama antara Kourtney dan Kim. Anak tertua di keluarga Kardashian itu pun terancam dikeluarkan dari reality show karena terlalu menutup rapat kisah cintanya.
Kim Kardashian komplain karena Kourtney tidak pernah mau membagi kisah cintanya. "Kami punya proposal untukmu: Dimulai dengan F dan berakhir dengan D," ujar Kim Kardashian secara kasar pada kakak sulungnya di epidose Keeping Up with The Kardashians baru-baru ini.
(kik/kik)
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Hobbies & Activities
Main Badminton Lebih Stabil, Ini Rekomendasi 3 Shuttlecock yang Nyaman Dipakai Latihan Rutin
Hobbies & Activities
American Tourister Argyle Cabin 20 Inch jadi Solusi Ringkas dan Aman untuk Travel Singkat
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Zhao Lusi Kembali Akting Setelah Hiatus karena Depresi, Ungkap Rencana di 2026
Katy Perry Pamer Liburan Tahun Baru Bareng Justin Trudeau, Beri Kecupan Manis
Sosok Callum Turner, Tunangan Dua Lipa yang Diisukan Jadi James Bond
Ashley Tisdale Curhat Soal Geng 'Ibu-ibu Toxic', Suami Hillary Duff Sindir Balik
Influencer China Jadi Gelandangan di Kamboja, Terjebak Janji Manis Pacar
Most Popular
1
Potret Menyentuh Pengantin Wanita yang Tampil Botak di Hari Pernikahan
2
Katy Perry Pamer Liburan Tahun Baru Bareng Justin Trudeau, Beri Kecupan Manis
3
Zhao Lusi Kembali Akting Setelah Hiatus karena Depresi, Ungkap Rencana di 2026
4
7 Foto Mesra Salshabilla Adriani dan Ibrahim Risyad yang Sedang Jadi Sorotan
5
Bahaya Mencabut Bulu Hidung yang Jarang Disadari, Bisa Picu Infeksi Pernapasan
MOST COMMENTED













































