Wow, Kylie Jenner Bayar Jasa Pengawal Pribadi Rp 5,6 Miliar per Bulan
Daniel Ngantung - wolipop
Sabtu, 30 Nov 2019 12:04 WIB
Los Angeles
-
Berstatus selebriti beken dan pengusaha sukses bernilai ratusan miliaran dolar, Kylie Jenner memastikan dirinya terproteksi secara maksimal dari ancaman luar.
Demi memastikan dirinya aman, Kylie rela merogoh uang hingga miliaran rupiah hanya untuk membayar jasa pengawal. Setidaknya demikian pengakuan Caitlyn Jenner saat acara reality show 'I'm a Celebrity... Get Me Out of Here!'.
Di acara tersebut, Caitlyn sempat ditanya oleh sesama kontestan, aktor Cliff Parisi tentang pengamanan keluarga Kardashian-Jenner. "Kalian selalu ditemani pengawal ke mana-mana?" tanya Cliff. "Ke semua tempat," balas Caitlyn.
Ia lalu menyebut perkiraan biaya keamanan yang dihabiskan putrinya, Kylie. "Saya rasa Kylie bisa menghabiskan antara US$ 300 ribu - 400 ribu per bulan," ungkap Caitlyn. Jika US$ 400 ribu dikonversi ke rupiah, biaya keamanan ibu satu anak itu mencapai Rp 5,6 miliar.
Namun bagi seorang dengan kekayaan yang bernilai US$ 1 triliun atau Rp 14 triliun, rasanya biaya keamanan yang besar itu bukan perkara berarti. Apalagi baru-baru ini pundinya bertambah setelah menjual 51% saham Kylie Cosmetics dan Kylie Skin ke perusahaan kosmetik Coty.
Setengah sahamnya tersebut dijual senilai US$ 600 juta atau setara dengan Rp 8,4 triliun. (dtg/dtg)
Demi memastikan dirinya aman, Kylie rela merogoh uang hingga miliaran rupiah hanya untuk membayar jasa pengawal. Setidaknya demikian pengakuan Caitlyn Jenner saat acara reality show 'I'm a Celebrity... Get Me Out of Here!'.
Foto: Getty Images |
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Foto: Getty Images |
Namun bagi seorang dengan kekayaan yang bernilai US$ 1 triliun atau Rp 14 triliun, rasanya biaya keamanan yang besar itu bukan perkara berarti. Apalagi baru-baru ini pundinya bertambah setelah menjual 51% saham Kylie Cosmetics dan Kylie Skin ke perusahaan kosmetik Coty.
Setengah sahamnya tersebut dijual senilai US$ 600 juta atau setara dengan Rp 8,4 triliun. (dtg/dtg)
Home & Living
Bingung Simpan Sepatu yang Numpuk? Cek Rekomendasi Rak Sepatu Anti Debu & Hemat Tempat di Sini!
Pakaian Wanita
Nggak Perlu Mahal-Mahal Nails Art! Pakai Fake Nails Ini untuk Tampilan Kuku Lebih Cantik
Olahraga
Latihan Harian atau Game Akhir Pekan, Ini 3 Bola Voli yang Tetap Nyaman di Lapangan
Hobi dan Mainan
Commuting Tiap Hari atau Sering Butuh Fokus? Soundcore by Anker Q20i Bisa Redam Bising dan Nyaman Dipakai Seharian
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Tak Terduga, Ternyata Ini Inspirasi di Balik Nama Blue Ivy Putri Beyonce
Emily Ratajkowski Berhijab Sambut Wali Kota Muslim New York, Unggahan Dikritik
Alasan David Beckham Diblokir Anaknya, Disebut Melanggar Surat Peringatan
Sinopsis SAS: Red Notice di Bioskop Trans TV Hari Ini
7 Fakta Menarik Drama China Speed and Love, Chemistry Pemainnya Disorot
Most Popular
1
Foto Cantik BCL-Alyssa Daguise Hadiri Pernikahan 'Pangeran Jaksel' di Maroko
2
7 Gaya TWICE Jadi Model Victoria's Secret Usai Viral Istilah 'Tzuyu Bra'
3
Foto Vidi Aldiano Tampil Berkumis Jadi Groomsman Pernikahan Sahabat di Maroko
4
Tak Terduga, Ternyata Ini Inspirasi di Balik Nama Blue Ivy Putri Beyonce
5
7 Potret G-Dragon Pakai Bandana Emas Berhias Permata, Cuma Ada Satu di Dunia
MOST COMMENTED













































