Pengakuan Gadis 16 Tahun yang Dituduh Ortunya, Psikopat Berusia Dewasa
Rahmi Anjani - wolipop
Minggu, 10 Nov 2019 07:46 WIB
Jakarta
-
Beberapa waktu lalu muncul sebuah kisah menghebohkan mengenai anak angkat yang ternyata psikopat. Hal ini berawal dari mantan pasangan suami istri Kristine dan Michael Barnett yang dituduh menelantarkan putri angkatnya, Natalia Grace.
Namun keduanya membantah dan mengatakan jika anak tersebut adalah wanita dewasa yang mencoba membunuh keluarga mereka. Belakangan sosok Natalia pun muncul dan mengelak dituduh psikopat.
Kisah bermula di 2010, ketika Kristine dan Michael mengadopsi seorang anak perempuan dari Ukraina berusia enam tahun. Saat diadopsi, ia didiagnosa mengalami dwarfisme langka. Semuanya berjalan baik-baik saja namun kecurigaan Kristine mulai muncul saat dia mendapati anak angkatnya sudah tumbuh rambut kemaluan. Natalie pun dianggap bersikap seperti sudah dewasa.
Baca Juga: Horor Keluarga Adopsi Gadis 6 Tahun yang Ternyata Psikopat Berusia 22 Tahun
Berdasarkan pengakuan mantan pasangan yang sebelumnya sudah memiliki tiga anak itu, Natalia pun kerap bertingkat ekstrem dan mencoba melakukan kekerasan bahkan pembunuhan. Singkat cerita, setelah itu Kristine dan Michael mengaku menyewakan Natalia sebuah apartemen dan membantu kehidupannya. Kristine pun mengatakan pindah ke Kanada untuk mengurus pendidikan putranya bukan meninggalkan Natalia. Namun menurut Natalia tidak demikian.
Dalam sebuah wawancara, Natalia yang kini diasuh oleh keluarga lain mengaku masih berusia 16 tahun dan bukan seorang psikopat 33 tahun. Sambil menangis ia bercerita bahwa semua tuduhan tersebut tidak benar. "Aku hanya ingin orang mendengar kisahku," ujarnya kepada Dr. Phill.
"Aku berusia 16 tahun. Aku berusia enam tahun ketika aku datang ke Amerika Serikat. Aku hanya tahu sebuah keluarga datang dan mengunjungiku dan beberapa waktu kemudian, mereka mengadopsiku,"
"Aku waktu itu sebenarnya berpikir telah menemukan keluarga yang tepat setelah berpindah dari banyak keluarga," ungkap Natalia yang mengaku ditinggal keluarga Barnett dengan makanan-makanan kaleng selama setahun di usia delapan sebelum akhirnya bilang kepada polisi bahwa ia ditinggal orangtua.
Natalia Grace pun mencoba untuk meluruskan tuduhan bahwa ia adalah psikopat yang berusaha melukai keluarganya. "Salah satu anak (keluarga Barnett), aku dan dia sangat dekat jadi kami sering bergulat tapi aku salah jatuh di tangannya jadi ibu berpikir aku berusaha mematahkan tangannya," kata Natalia yang juga mengelak semua tuduhan kekerasan lain.
Keluarga Natalia yang kini mengasuhnya pun mengelak jika wanita itu sudah berusia 30 tahunan atau telah menstruasi sejak awal. Pasangan Antwon dan Cynthia Mans juga tidak melihat Natalia punya sikap psikopat dan menganggap keluarga Barnetts menelantarkannya karena tidak punya biaya untuk operasi-operasi Natalia.
"Aku hanya ingin mereka menyudahi sandiwara ini. Aku hanya ingin ini berakhir. Aku ingin mereka kembali ke kehidupan normal mereka, setelah ini semua berakhir dan mereka dihukum. Mereka seharusnya melakukan hal yang bertanggung jawab, dihukum, lalu kembali ke jalan yang benar dengan Tuhan," tuturnya.
Hingga kini belum diketahui cerita mana yang sebenarnya benar. Kristine dan Michael sendiri akan mulai disidang Januari tahun depan.
(ami/eny)
Namun keduanya membantah dan mengatakan jika anak tersebut adalah wanita dewasa yang mencoba membunuh keluarga mereka. Belakangan sosok Natalia pun muncul dan mengelak dituduh psikopat.
Kisah bermula di 2010, ketika Kristine dan Michael mengadopsi seorang anak perempuan dari Ukraina berusia enam tahun. Saat diadopsi, ia didiagnosa mengalami dwarfisme langka. Semuanya berjalan baik-baik saja namun kecurigaan Kristine mulai muncul saat dia mendapati anak angkatnya sudah tumbuh rambut kemaluan. Natalie pun dianggap bersikap seperti sudah dewasa.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Berdasarkan pengakuan mantan pasangan yang sebelumnya sudah memiliki tiga anak itu, Natalia pun kerap bertingkat ekstrem dan mencoba melakukan kekerasan bahkan pembunuhan. Singkat cerita, setelah itu Kristine dan Michael mengaku menyewakan Natalia sebuah apartemen dan membantu kehidupannya. Kristine pun mengatakan pindah ke Kanada untuk mengurus pendidikan putranya bukan meninggalkan Natalia. Namun menurut Natalia tidak demikian.
Foto: Dok. Dr. Phill |
Dalam sebuah wawancara, Natalia yang kini diasuh oleh keluarga lain mengaku masih berusia 16 tahun dan bukan seorang psikopat 33 tahun. Sambil menangis ia bercerita bahwa semua tuduhan tersebut tidak benar. "Aku hanya ingin orang mendengar kisahku," ujarnya kepada Dr. Phill.
"Aku berusia 16 tahun. Aku berusia enam tahun ketika aku datang ke Amerika Serikat. Aku hanya tahu sebuah keluarga datang dan mengunjungiku dan beberapa waktu kemudian, mereka mengadopsiku,"
"Aku waktu itu sebenarnya berpikir telah menemukan keluarga yang tepat setelah berpindah dari banyak keluarga," ungkap Natalia yang mengaku ditinggal keluarga Barnett dengan makanan-makanan kaleng selama setahun di usia delapan sebelum akhirnya bilang kepada polisi bahwa ia ditinggal orangtua.
Natalia Grace pun mencoba untuk meluruskan tuduhan bahwa ia adalah psikopat yang berusaha melukai keluarganya. "Salah satu anak (keluarga Barnett), aku dan dia sangat dekat jadi kami sering bergulat tapi aku salah jatuh di tangannya jadi ibu berpikir aku berusaha mematahkan tangannya," kata Natalia yang juga mengelak semua tuduhan kekerasan lain.
Keluarga Natalia yang kini mengasuhnya pun mengelak jika wanita itu sudah berusia 30 tahunan atau telah menstruasi sejak awal. Pasangan Antwon dan Cynthia Mans juga tidak melihat Natalia punya sikap psikopat dan menganggap keluarga Barnetts menelantarkannya karena tidak punya biaya untuk operasi-operasi Natalia.
"Aku hanya ingin mereka menyudahi sandiwara ini. Aku hanya ingin ini berakhir. Aku ingin mereka kembali ke kehidupan normal mereka, setelah ini semua berakhir dan mereka dihukum. Mereka seharusnya melakukan hal yang bertanggung jawab, dihukum, lalu kembali ke jalan yang benar dengan Tuhan," tuturnya.
Hingga kini belum diketahui cerita mana yang sebenarnya benar. Kristine dan Michael sendiri akan mulai disidang Januari tahun depan.
(ami/eny)
Home & Living
Saatnya Ganti Tempat Sampah yang Bikin Rumahmu Lebih Higienis Sekaligus Estetik!
Home & Living
3 Pilihan Keranjang Laundry Ini Harus Ada di Rumah, Bikin Cucian Jadi Gak Numpuk Berantakan!
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Emily Ratajkowski Berhijab Sambut Wali Kota Muslim New York, Unggahan Dikritik
Alasan David Beckham Diblokir Anaknya, Disebut Melanggar Surat Peringatan
Sinopsis SAS: Red Notice di Bioskop Trans TV Hari Ini
7 Fakta Menarik Drama China Speed and Love, Chemistry Pemainnya Disorot
Angelina Jolie Ingin Tinggalkan AS, Berencana Pindah ke Kamboja
Most Popular
1
Foto Cantik BCL-Alyssa Daguise Hadiri Pernikahan 'Pangeran Jaksel' di Maroko
2
Foto Vidi Aldiano Tampil Berkumis Jadi Groomsman Pernikahan Sahabat di Maroko
3
Emily Ratajkowski Berhijab Sambut Wali Kota Muslim New York, Unggahan Dikritik
4
7 Potret G-Dragon Pakai Bandana Emas Berhias Permata, Cuma Ada Satu di Dunia
5
7 Potret Aurelie Moeremans Tetap Cantik Pamer Baby Bump yang Makin Besar
MOST COMMENTED












































Foto: Dok. Dr. Phill