Disebut Barbie dari Malaysia, Wanita Cantik Ini Jadi Viral
Kiki Oktaviani - wolipop
Jumat, 27 Sep 2019 08:06 WIB
Jakarta
-
Shafieqa Mohd Asri disebut sebagai Barbie Malaysia karena penampilannya yang mirip boneka. Shafieqa pun kerap berdandan ala Barbie dengan memakai wig warna-warni dan riasan mata ala boneka lansiran Matel tersebut.
Wanita yang berasal dari Kelantan, Malaysia itu mengaku memiliki ketertarikan dengan makeup dan kostum. Meski sibuk mengurus dua anaknya, Shafieqa tetap meluangkan waktu bermain-main dengan makeup dan menggunakan kostum dengan berbagai tema.
Penampilan wanita 26 tahun itu dengan makeup dan kostumnya jadi viral dan bikin netize takjub. Akun Instagramnya yang bernama @fykaaschaa itu hingga memiliki 21 ribu followers.
"Aku senang mencoba hal baru. Aku telah mencoba tema boneka Barbie, Mummy, Vampire dan Naagin, hal ini mencuri perhatian di media sosial," ungkapnya, seperti dikutip World Of Buzz.
Shafieqa pertama kali mengunggah tutorial makeup dengan tema yang unik di Facebook pada 2016 silam. Sejak saat itu, dia mulai dikenal. Di dunia online, Shafieqa lebih dikenal dengan nama 'Fykaaschaa Kaka'.
Shafieqa menyebut bahwa bertransformasi menjadi 'sosok lain' dibutuhkan waktu sekitar satu setengah jam untuk berdandan. Tak hanya jadi Barbie, wanita berwajah imut itu pun kerap membuat penampilannya seperti karakter anime.
"Sampai sekarang, aku bisa menghabiskan biaya lebih dari RM 30 ribu (Rp 101 juta) untuk memiliki lebih dari 30 tipe wig, maskot dan busana cosplay, aksesori dan makeup," ucapya.
Shafieqa sendiri memiliki profesi sebagai model lokal. Tak hanya itu, dia pun seorang pengusaha sewa kostum, menjual wig dan lensa kontak. (kik/kik)
Wanita yang berasal dari Kelantan, Malaysia itu mengaku memiliki ketertarikan dengan makeup dan kostum. Meski sibuk mengurus dua anaknya, Shafieqa tetap meluangkan waktu bermain-main dengan makeup dan menggunakan kostum dengan berbagai tema.
Penampilan wanita 26 tahun itu dengan makeup dan kostumnya jadi viral dan bikin netize takjub. Akun Instagramnya yang bernama @fykaaschaa itu hingga memiliki 21 ribu followers.
Foto: Instagram @@fykaaschaa |
"Aku senang mencoba hal baru. Aku telah mencoba tema boneka Barbie, Mummy, Vampire dan Naagin, hal ini mencuri perhatian di media sosial," ungkapnya, seperti dikutip World Of Buzz.
Shafieqa pertama kali mengunggah tutorial makeup dengan tema yang unik di Facebook pada 2016 silam. Sejak saat itu, dia mulai dikenal. Di dunia online, Shafieqa lebih dikenal dengan nama 'Fykaaschaa Kaka'.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Sampai sekarang, aku bisa menghabiskan biaya lebih dari RM 30 ribu (Rp 101 juta) untuk memiliki lebih dari 30 tipe wig, maskot dan busana cosplay, aksesori dan makeup," ucapya.
Shafieqa sendiri memiliki profesi sebagai model lokal. Tak hanya itu, dia pun seorang pengusaha sewa kostum, menjual wig dan lensa kontak. (kik/kik)
Home & Living
Bingung Simpan Sepatu yang Numpuk? Cek Rekomendasi Rak Sepatu Anti Debu & Hemat Tempat di Sini!
Pakaian Wanita
Nggak Perlu Mahal-Mahal Nails Art! Pakai Fake Nails Ini untuk Tampilan Kuku Lebih Cantik
Olahraga
Latihan Harian atau Game Akhir Pekan, Ini 3 Bola Voli yang Tetap Nyaman di Lapangan
Hobi dan Mainan
Commuting Tiap Hari atau Sering Butuh Fokus? Soundcore by Anker Q20i Bisa Redam Bising dan Nyaman Dipakai Seharian
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Tak Terduga, Ternyata Ini Inspirasi di Balik Nama Blue Ivy Putri Beyonce
Emily Ratajkowski Berhijab Sambut Wali Kota Muslim New York, Unggahan Dikritik
Alasan David Beckham Diblokir Anaknya, Disebut Melanggar Surat Peringatan
Sinopsis SAS: Red Notice di Bioskop Trans TV Hari Ini
7 Fakta Menarik Drama China Speed and Love, Chemistry Pemainnya Disorot
Most Popular
1
Foto Cantik BCL-Alyssa Daguise Hadiri Pernikahan 'Pangeran Jaksel' di Maroko
2
7 Gaya TWICE Jadi Model Victoria's Secret Usai Viral Istilah 'Tzuyu Bra'
3
Foto Vidi Aldiano Tampil Berkumis Jadi Groomsman Pernikahan Sahabat di Maroko
4
Tak Terduga, Ternyata Ini Inspirasi di Balik Nama Blue Ivy Putri Beyonce
5
Emily Ratajkowski Berhijab Sambut Wali Kota Muslim New York, Unggahan Dikritik
MOST COMMENTED












































Foto: Instagram @@fykaaschaa