Demi Foto Instagramable di Laut, Selebgram Ini Digigit Hiu
Kiki Oktaviani - wolipop
Kamis, 12 Jul 2018 08:19 WIB
Bahama
-
Selebgram identik dengan pencitraan di media sosial. Demi mendapatkan konten yang Instagramable, tak jarang selebgram rela bertaruh nyawa. Seperti hal mengerikan yang dialami oleh selebgram bernama Katarina Zarutskie.
Foto Katarina jadi viral saat ia berenang bersama hiu di lautan Bahama. Bukannya mendapatkan foto yang estetik, namun malah berakhir dengan gigitan hiu.
Baca Juga: Para Pria Curhat Repotnya Jadi Suami Seorang Selebgram
Katarina pergi ke berlibur ke Bahama di kepulauan Karibia bersama kekasih beserta keluarganya bulan lalu. Suatu hari, setelah makan siang, Katarina ingin berenang dengan jenis ikan hiu perawat (nurse shark). Saat itu, keluarga kekasihnya telah melarangnya, namun selebgram 19 tahun itu mengatakan bahwa jenis hiu tersebut aman.
"Dari pengetahuanku sebelumnya saat surfing dan scuba diving, setahuku hiu perawat sangat aman. Aku juga sudah sering melihat orang yang berpose bersama hiu di Instagram," kata Katarina kepada BBC.
Tonton juga 'Tingkah Xabiru Anak Selebgram Rachel Vennya yang Menggemaskan!':
Saat pertama kali ia terjun ke laut, masih aman-aman saja. Namun Katarina banyak bergerak dengan berganti-ganti pose, salah satu hiu mengigit lengannya dan menariknya ke bawah.
Momen mengerikan tersebut tak sengaja ditangkap di kamera ayag kekasihnya. Di foto tersebut, tampak Katarina akan tenggelam karena hiu akan segera melahapnya.
Wanita yang berprofesi sebagai model itu mengaku bahwa dia telah dibawa hiu ke bawah selama beberapa detik sampai akhirnya ia bisa menarik pergelangan tangan dari gigitan hiu. Untungnya ia selamat, namun ia mengalami luka yang cukup dalam karena gigitan hiu.
Baca Juga: Dibuka Sekolah untuk Belajar Jadi Selebgram, Minat Daftar?
Setelah foto bencananya tersebut diunggah di Instagram, Katarina mendapatkan banyak komentar negatif. "stupid blonde instagram model," begitu komentar sejumlah netizen yang menilai aksi Katarina tersebut bodoh karena sangat berisiko.
(kik/kik)
Foto Katarina jadi viral saat ia berenang bersama hiu di lautan Bahama. Bukannya mendapatkan foto yang estetik, namun malah berakhir dengan gigitan hiu.
Selebgram digigit hiu Foto: dok. Instagram (@Katarinazarutskie) |
Baca Juga: Para Pria Curhat Repotnya Jadi Suami Seorang Selebgram
Katarina pergi ke berlibur ke Bahama di kepulauan Karibia bersama kekasih beserta keluarganya bulan lalu. Suatu hari, setelah makan siang, Katarina ingin berenang dengan jenis ikan hiu perawat (nurse shark). Saat itu, keluarga kekasihnya telah melarangnya, namun selebgram 19 tahun itu mengatakan bahwa jenis hiu tersebut aman.
Selebgram digigit hiu Foto: dok. Instagram (@Katarinazarutskie) |
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Tonton juga 'Tingkah Xabiru Anak Selebgram Rachel Vennya yang Menggemaskan!':
Saat pertama kali ia terjun ke laut, masih aman-aman saja. Namun Katarina banyak bergerak dengan berganti-ganti pose, salah satu hiu mengigit lengannya dan menariknya ke bawah.
Momen mengerikan tersebut tak sengaja ditangkap di kamera ayag kekasihnya. Di foto tersebut, tampak Katarina akan tenggelam karena hiu akan segera melahapnya.
Selebgram digigit hiu Foto: dok. Instagram (@Katarinazarutskie) |
Wanita yang berprofesi sebagai model itu mengaku bahwa dia telah dibawa hiu ke bawah selama beberapa detik sampai akhirnya ia bisa menarik pergelangan tangan dari gigitan hiu. Untungnya ia selamat, namun ia mengalami luka yang cukup dalam karena gigitan hiu.
Baca Juga: Dibuka Sekolah untuk Belajar Jadi Selebgram, Minat Daftar?
Setelah foto bencananya tersebut diunggah di Instagram, Katarina mendapatkan banyak komentar negatif. "stupid blonde instagram model," begitu komentar sejumlah netizen yang menilai aksi Katarina tersebut bodoh karena sangat berisiko.
(kik/kik)
Fashion
Ingin Tampil Feminin dan Lebih Stylish dengan Bawahan Rok? Cek Koleksi Menariknya di Sini!
Fashion
Pilihan Aksesori Simpel yang Bikin Gaya Kamu Terlihat Lebih Keren
Fashion
Cari Dompet Kulit Awet Biar Bisa Dipakai Lama? Produk dari ROUNN Ini Bisa Jadi Jawabannya
Health & Beauty
Dua Serum PDRN Favorit Banyak Orang, Fokus Regenerasi dan Hidrasi Kulit!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Sinopsis Trauma Center di Bioskop Trans TV, Dibintangi Bruce Willis
Gaya Anak Kanye West yang Makin Berani, Hitamkan Gigi di Usia 12 Tahun
Heboh Rumor Park Bo Gum Gay, Foto Lawas dengan Mantan Pacar Jadi Sorotan
6 Fakta Ahn Sung Ki, Aktor Korea Meninggal Usai Tersedak dan Henti Jantung
Deklarasi Cinta Timothee Chalamet ke Kylie Jenner Usai Menang Aktor Terbaik
Most Popular
1
Potret George Clooney dan Istri yang Kini Jadi WN Prancis, Disindir Trump
2
7 Foto Mesra Manohara Dengan Pacar Baru YouTuber Asal Denmark
3
5 Minuman yang Baik untuk Kesehatan Pencernaan, Atasi Perut Kembung
4
6 Artis Libur Tahun Baru 2026 ke Luar Negeri Bareng Pacar, Makin Lengket
5
Ramalan Zodiak Pisces 2026: Kesempatan Emas Terbuka, Jangan Salah Langkah
MOST COMMENTED












































Selebgram digigit hiu Foto: dok. Instagram (@Katarinazarutskie)
Selebgram digigit hiu Foto: dok. Instagram (@Katarinazarutskie)
Selebgram digigit hiu Foto: dok. Instagram (@Katarinazarutskie)