Melania Trump Jalani Operasi Ginjal, Ini Penyebabnya
Hestianingsih - wolipop
Selasa, 15 Mei 2018 09:36 WIB
Maryland
-
Melania Trump dilaporkan menjalani operasi ginjal. Seperti dikutip dari BBC, Ibu Negara Amerika Serikat itu harus dioperasi akibat kondisi ginjal yang disebut jinak.
Pihak Gedung Putih mengonfirmasi bahwa dokter bedah telah sukses melakukan embolisasi, sebuah prosedur penempatan kateter kecil di pembuluh darah. Operasi tersebut dilakukan di Walter Reed National Military Medical Center.
Juru bicara Melania Trump mengonfirmasi bahwa operasi berjalan lancar dan tidak ada komplikasi. Setelah operasi, wanita 48 tahun itu rencananya akan istirahat untuk memulihkan kesehatan selama satu minggu di Bethesda, Maryland.
Baca Juga: Jadi Istri Presiden, Total Kekayaan Melania Trump Bikin Tercengang
Embolisasi biasanya dilakukan untuk memblokir aliran darah ke bagian yang terdapat tumor jinak atau kanker.
"Ibu Negara masih dalam pemulihan total agar dia bisa melanjutkan pekerjaannya untuk anak-anak di seluruh dunia," kata juru bicara Melania Trump, Stephanie Grisham.
(hst/hst)
Pihak Gedung Putih mengonfirmasi bahwa dokter bedah telah sukses melakukan embolisasi, sebuah prosedur penempatan kateter kecil di pembuluh darah. Operasi tersebut dilakukan di Walter Reed National Military Medical Center.
Juru bicara Melania Trump mengonfirmasi bahwa operasi berjalan lancar dan tidak ada komplikasi. Setelah operasi, wanita 48 tahun itu rencananya akan istirahat untuk memulihkan kesehatan selama satu minggu di Bethesda, Maryland.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Ibu Negara AS Melania Trump jalani operasi ginjal. Foto: REUTERS/Kevin Lamarque |
Embolisasi biasanya dilakukan untuk memblokir aliran darah ke bagian yang terdapat tumor jinak atau kanker.
"Ibu Negara masih dalam pemulihan total agar dia bisa melanjutkan pekerjaannya untuk anak-anak di seluruh dunia," kata juru bicara Melania Trump, Stephanie Grisham.
(hst/hst)
Fashion
Ingin Tampil Feminin dan Lebih Stylish dengan Bawahan Rok? Cek Koleksi Menariknya di Sini!
Fashion
Pilihan Aksesori Simpel yang Bikin Gaya Kamu Terlihat Lebih Keren
Fashion
Cari Dompet Kulit Awet Biar Bisa Dipakai Lama? Produk dari ROUNN Ini Bisa Jadi Jawabannya
Health & Beauty
Dua Serum PDRN Favorit Banyak Orang, Fokus Regenerasi dan Hidrasi Kulit!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Operasi Penangkapan Presiden Venezuela Bikin Seleb Dunia Terjebak di Karibia
Sinopsis Trauma Center di Bioskop Trans TV, Dibintangi Bruce Willis
Gaya Anak Kanye West yang Makin Berani, Hitamkan Gigi di Usia 12 Tahun
Heboh Rumor Park Bo Gum Gay, Foto Lawas dengan Mantan Pacar Jadi Sorotan
6 Fakta Ahn Sung Ki, Aktor Korea Meninggal Usai Tersedak dan Henti Jantung
Most Popular
1
Operasi Penangkapan Presiden Venezuela Bikin Seleb Dunia Terjebak di Karibia
2
Ramalan Zodiak 6 Januari: Libra Tetap Sabar, Sagitarius Kontrol Pengeluaran
3
7 Potret Ratu Kecantikan yang Kerja Paruh Waktu Jadi SPG Dior
4
Mengenal Resting Rich Face, Tren Makeup Natural yang Lagi Viral
5
Ramalan Zodiak 6 Januari: Capricorn Banyak Uang, Aquarius Tak Perlu Gengsi
MOST COMMENTED












































Ibu Negara AS Melania Trump jalani operasi ginjal. Foto: REUTERS/Kevin Lamarque