Heboh Avengers: Infinity War, Baju Koko Thanos Pun Ramai Dijual
Silmia Putri - wolipop
Jumat, 27 Apr 2018 11:30 WIB
Jakarta
-
Film 'Avengers: Infinity War' jadi salah satu film yang ditunggu-tunggu masyarakat Indonesia. Film besutan Marvel ini baru saja tayang hari Rabu (25/04/2018). Beragam postingan tentang film ini pun sudah mewarnai media sosial.
Seakan tak mau ketinggalan momen, sebuah toko daring bernama Artlantis Store merilis baju koko bermotif batik terinspirasi dari para tokoh Avengers. Mulai dari Iron Man, Captain Amerika, Spiderman, hingga Thanos.
Baca juga: Scarlett Johansson Nyinyir Ditanya Soal Fashion Avengers, Kenapa Yah?
Toko ini sudah menjual baju batik 'superhero' ini sebelum film 'Avengers: Infinity War' tayang. Mereka menjualnya dengan sistem pre order dengan harga Rp 230.000, dan mempromosikan para pelanggannya untuk menonton film tersebut memakai koleksi ini.
Sebelumnya, toko Artlantis Store pernah membuat kaos yang viral bergambar KTP (Kartu Tanda Penduduk). Ia pun mendaulat dirinya sebagai pencetus koko 'Black Panther' yang viral di media sosial hingga dijual banyak toko daring.
Baca juga: Baju Koko Ala Black Panther Jadi Tren di Online Shop, Ini Kisaran Harganya
Salah satu baju batik yang mulai viral adalah baju 'Thanos'. Tokoh antagonis berbadan raksasa di film itu memang memakai kostum yang mirip baju koko. Sebuah akun Twitter bernama @landakgaul memposting baju 'Thanos' dan mendapat sambutan yang meriah dari netizen.
Postingan baju 'Thanos' itu menuai lebih dari 200 retweet dalam beberapa hari ini. Netizen pun banyak yang merasa takjub dengan kemampuan para pebisnis di Indonesia yang cepat mencuri peluang.
"Gerak cepet banget," tulis akun Twitter bernama Dewi Novianti.
"Hahaha, edisi menyambut Ramadhan," tulis akun Twitter bernama Sri Utari.
Tak hanya viral di Twitter, sambutan di lapak Artlantis Store pun cukup ramai. Banyak yang antusias menanyakan harga, ukuran, hingga siap melakukan PO (pre order).
Tonton video mengenai baju koko ngeHits lainnya:
(sil/sil)
Seakan tak mau ketinggalan momen, sebuah toko daring bernama Artlantis Store merilis baju koko bermotif batik terinspirasi dari para tokoh Avengers. Mulai dari Iron Man, Captain Amerika, Spiderman, hingga Thanos.
Baca juga: Scarlett Johansson Nyinyir Ditanya Soal Fashion Avengers, Kenapa Yah?
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Baju Koko Avengers. Foto: Facebook/ArtlanticStore |
Baca juga: Baju Koko Ala Black Panther Jadi Tren di Online Shop, Ini Kisaran Harganya
Salah satu baju batik yang mulai viral adalah baju 'Thanos'. Tokoh antagonis berbadan raksasa di film itu memang memakai kostum yang mirip baju koko. Sebuah akun Twitter bernama @landakgaul memposting baju 'Thanos' dan mendapat sambutan yang meriah dari netizen.
Foto: Facebook/ArtlanticStore |
Postingan baju 'Thanos' itu menuai lebih dari 200 retweet dalam beberapa hari ini. Netizen pun banyak yang merasa takjub dengan kemampuan para pebisnis di Indonesia yang cepat mencuri peluang.
Baju koko Thanos mulai viral. Foto: Istimewa |
"Gerak cepet banget," tulis akun Twitter bernama Dewi Novianti.
"Hahaha, edisi menyambut Ramadhan," tulis akun Twitter bernama Sri Utari.
Tak hanya viral di Twitter, sambutan di lapak Artlantis Store pun cukup ramai. Banyak yang antusias menanyakan harga, ukuran, hingga siap melakukan PO (pre order).
Tonton video mengenai baju koko ngeHits lainnya:
(sil/sil)
Fashion
Ingin Tampil Feminin dan Lebih Stylish dengan Bawahan Rok? Cek Koleksi Menariknya di Sini!
Fashion
Pilihan Aksesori Simpel yang Bikin Gaya Kamu Terlihat Lebih Keren
Fashion
Cari Dompet Kulit Awet Biar Bisa Dipakai Lama? Produk dari ROUNN Ini Bisa Jadi Jawabannya
Health & Beauty
Dua Serum PDRN Favorit Banyak Orang, Fokus Regenerasi dan Hidrasi Kulit!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Operasi Penangkapan Presiden Venezuela Bikin Seleb Dunia Terjebak di Karibia
Sinopsis Trauma Center di Bioskop Trans TV, Dibintangi Bruce Willis
Gaya Anak Kanye West yang Makin Berani, Hitamkan Gigi di Usia 12 Tahun
Heboh Rumor Park Bo Gum Gay, Foto Lawas dengan Mantan Pacar Jadi Sorotan
6 Fakta Ahn Sung Ki, Aktor Korea Meninggal Usai Tersedak dan Henti Jantung
Most Popular
1
7 Potret Ratu Kecantikan yang Kerja Paruh Waktu Jadi SPG Dior
2
Ramalan Zodiak 6 Januari: Libra Tetap Sabar, Sagitarius Kontrol Pengeluaran
3
Kisah Pria 1 Tangan Jadi Ojol untuk Biaya Pernikahan Bikin Salut Netizen
4
Mengenal Resting Rich Face, Tren Makeup Natural yang Lagi Viral
5
TikTok Viral Verificator
Nyesek! Viral Curhat Wanita Setia 7 Tahun, Temani dari Nol Gagal ke Pelaminan
MOST COMMENTED












































Baju Koko Avengers. Foto: Facebook/ArtlanticStore
Foto: Facebook/ArtlanticStore
Baju koko Thanos mulai viral. Foto: Istimewa