Pink Jadi Wanita Tercantik di Dunia 2018 Versi People
Hestianingsih - wolipop
Kamis, 19 Apr 2018 10:49 WIB
Jakarta
-
Setiap tahunnya, majalah People rutin mengumumkan Wanita Tercantik di Dunia, sejak 1990. Lantas siapa wanita yang dianggap paling cantik di 2008?
Wanita beruntung itu adalah Pink. Penyanyi bernama asli Alecia Moore tersebut dinobatkan sebagai Wanita Tercantik di Dunia 2018 versi People dan menjadi sampul majalah tersebut untuk edisi April-Mei 2018.
Ada yang berbeda dari penamaan wanita tercantik di dunia tahun ini. People kini mengganti predikat 'Most Beautiful' menjadi 'Beautiful Issue'. Sebab, menurut Editor In Chief People Jess Cagle, kecantikan seseorang tidak hanya dipandang secara fisik tapi yang lebih penting adalah apa yang terpancar dari dalam.
"Selama bertahun-tahun, nama daftar ini telah beberapa kali berganti, tapi katak-ata 'Wanita Tercantik' selalu jadi bagian penamaan tersebut. Tahun ini kami menggantinya jadi 'The Beautiful Issue' untuk memperjelas kalau topik ini bukanlah kontes kecantikan. Lainnya tidak ada yang berubah," jelas Jess Cagle, seperti dikutip dari People.
Ia melanjutkan, "Seperti biasanya kami selalu menampilkan wanita-wanita cantik (dan beberapa di antaranya pria) dengan segala bentuk, ukuran dan warna kulit, dan akan menonjolkan kualitas terindah mereka: ketangguhan, kemanusiaan dan seni."
People memutuskan Pink dalam urutan pertama daftar Beautiful Issue karena ia seorang penyanyi sukses sekaligus ibu dua anak yang berdedikasi terhadap peran gandanya tersebut. Di sisi lain, Pink juga pribadi yang percaya diri.
"Dia seorang performer, ibu dan panutan yang kejujuran, humor, kepercayaan diri dan kekuatan bintangnya membuat dirinya menjadi salah satu penghibur paling dicintai dan mengagumkan di planet ini," kata Jess.
Selamat, Alecia Moore! (hst/hst)
Wanita beruntung itu adalah Pink. Penyanyi bernama asli Alecia Moore tersebut dinobatkan sebagai Wanita Tercantik di Dunia 2018 versi People dan menjadi sampul majalah tersebut untuk edisi April-Mei 2018.
Ada yang berbeda dari penamaan wanita tercantik di dunia tahun ini. People kini mengganti predikat 'Most Beautiful' menjadi 'Beautiful Issue'. Sebab, menurut Editor In Chief People Jess Cagle, kecantikan seseorang tidak hanya dipandang secara fisik tapi yang lebih penting adalah apa yang terpancar dari dalam.
Pink Wanita Tercantik di Dunia 2018. Foto: Dok. People |
"Selama bertahun-tahun, nama daftar ini telah beberapa kali berganti, tapi katak-ata 'Wanita Tercantik' selalu jadi bagian penamaan tersebut. Tahun ini kami menggantinya jadi 'The Beautiful Issue' untuk memperjelas kalau topik ini bukanlah kontes kecantikan. Lainnya tidak ada yang berubah," jelas Jess Cagle, seperti dikutip dari People.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
People memutuskan Pink dalam urutan pertama daftar Beautiful Issue karena ia seorang penyanyi sukses sekaligus ibu dua anak yang berdedikasi terhadap peran gandanya tersebut. Di sisi lain, Pink juga pribadi yang percaya diri.
Pink Wanita Tercantik di Dunia 2018. Foto: Christopher Polk/Getty Images for NARAS |
"Dia seorang performer, ibu dan panutan yang kejujuran, humor, kepercayaan diri dan kekuatan bintangnya membuat dirinya menjadi salah satu penghibur paling dicintai dan mengagumkan di planet ini," kata Jess.
Selamat, Alecia Moore! (hst/hst)
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Alasan David Beckham Diblokir Anaknya, Disebut Melanggar Surat Peringatan
Sinopsis SAS: Red Notice di Bioskop Trans TV Hari Ini
7 Fakta Menarik Drama China Speed and Love, Chemistry Pemainnya Disorot
Angelina Jolie Ingin Tinggalkan AS, Berencana Pindah ke Kamboja
Viral Influencer Singgung Ukuran Kelamin Mantan Suami, Berujung Digugat
Most Popular
1
7 Potret Aurelie Moeremans Tetap Cantik Pamer Baby Bump yang Makin Besar
2
Ramalan Shio 2026
Hoki! 5 Shio Ini Diprediksi Sukses di Tahun Kuda Api 2026, Cek Peruntunganmu
3
Alasan David Beckham Diblokir Anaknya, Disebut Melanggar Surat Peringatan
4
Sinopsis SAS: Red Notice di Bioskop Trans TV Hari Ini
5
7 Fakta Menarik Drama China Speed and Love, Chemistry Pemainnya Disorot
MOST COMMENTED












































Pink Wanita Tercantik di Dunia 2018. Foto: Dok. People
Pink Wanita Tercantik di Dunia 2018. Foto: Christopher Polk/Getty Images for NARAS