Cerita Miss Universe 2017 yang Pernah Jadi Korban Perampokan
Anggi Mayasari - wolipop
Jumat, 09 Mar 2018 20:55 WIB
Jakarta
-
Malam final Pemilihan Puteri Indonesia 2018 sudah di depan mata. Kedatangan Miss Universe 2017 Demi-Leigh Nel-Peters ke Indonesia pun mendapatkan perhatian publik.
Wanita asal Afrika Selatan yang telah tiba di Jakarta sejak Kamis (8/3/2018) ini telah mengikuti berbagai rangkaian kegiatan yang diselenggarakan oleh Yayasan Puteri Indonesia (YPI). Salah satunya memberikan informasi kepada para finalis Puteri Indonesia 2018 di Hari Perempuan Internasional, bagaimana cara mengembangkan kepercayaan diri dan bisa menyelesaikan masalah.
Demi menceritakan bahwa beberapa hari sebelum karantina Miss Universe 2017, ia pernah dirampok di Afrika Selatan. Bahkan pria yang merampoknya itu menodongkan pistol ke kepalanya. Meskipun mendapatkan pengalaman yang hampir merenggut nyawanya itu, Demi tetap kuat dan bangkit.
Baca Juga: Cantiknya Miss Universe 2017 Pakai Songket Bali IKAT Indonesia
"Saya sangat senang bisa ikut berpartisipasi dalam Hari Perempuan Internasional untuk berbagi 'Unbreakable Campaign' dengan wanita-wanita Indonesia. Aku merasa wanita masih banyak mendapatkan kekerasan dan perlakuan kejam di seluruh dunia," cerita Demi saat konferensi pers malam final Pemilihan Puteri Indonesia 2018 di JCC, Jakarta Selatan, Jumat (9/3/2018).
"Semua wanita di dunia merasakan hal sama dan bukan masalah yang mudah untuk dikatakan. Bukan sesuatu yang menyenangkan untuk berbicara tentang kekerasan terhadap wanita karena ini sesuatu yang harus wanita hadapi," imbuhnya.
Baca Juga: Demi-Leigh dari Afrika Selatan Jadi Pemenang Miss Universe 2017
Demi juga mengungkapkan dengan 'Unbreakable Campaign', ia berbagi kepada seluruh wanita untuk sama-sama berdiri menghadapi kekerasan atau perlakuan kejam. Ia pun menjelaskan bahwa wanita itu kuat dan bisa menyelesaikan masalah.
"Mari kita berdiri dan membuktikan bahwa wanita itu tidak lemah. Kita bisa bangkit dan kuat," jelasnya
(agm/hst)
Wanita asal Afrika Selatan yang telah tiba di Jakarta sejak Kamis (8/3/2018) ini telah mengikuti berbagai rangkaian kegiatan yang diselenggarakan oleh Yayasan Puteri Indonesia (YPI). Salah satunya memberikan informasi kepada para finalis Puteri Indonesia 2018 di Hari Perempuan Internasional, bagaimana cara mengembangkan kepercayaan diri dan bisa menyelesaikan masalah.
Miss Universe 2017 di konferensi pers Pemilihan Puteri Indonesia 2018. Foto: Mohammad Abduh/Wolipop |
Demi menceritakan bahwa beberapa hari sebelum karantina Miss Universe 2017, ia pernah dirampok di Afrika Selatan. Bahkan pria yang merampoknya itu menodongkan pistol ke kepalanya. Meskipun mendapatkan pengalaman yang hampir merenggut nyawanya itu, Demi tetap kuat dan bangkit.
Baca Juga: Cantiknya Miss Universe 2017 Pakai Songket Bali IKAT Indonesia
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Puteri Indonesia 2017 Bunga Jelitha, Ketua Yayasan Puteri Indonesia Putri K. Wardhani dan Miss Universe 2017 Demi-Leigh Nel-Peters. Foto: Mohammad Abduh/Wolipop |
"Semua wanita di dunia merasakan hal sama dan bukan masalah yang mudah untuk dikatakan. Bukan sesuatu yang menyenangkan untuk berbicara tentang kekerasan terhadap wanita karena ini sesuatu yang harus wanita hadapi," imbuhnya.
Baca Juga: Demi-Leigh dari Afrika Selatan Jadi Pemenang Miss Universe 2017
Demi juga mengungkapkan dengan 'Unbreakable Campaign', ia berbagi kepada seluruh wanita untuk sama-sama berdiri menghadapi kekerasan atau perlakuan kejam. Ia pun menjelaskan bahwa wanita itu kuat dan bisa menyelesaikan masalah.
Puteri Indonesia 2017 Bunga Jelitha dan Miss Universe 2017 Demi-Leigh Nel-Peters.Foto: Mohammad Abduh/Wolipop |
"Mari kita berdiri dan membuktikan bahwa wanita itu tidak lemah. Kita bisa bangkit dan kuat," jelasnya
(agm/hst)
Tags
miss universe 2017
miss universe
demi-leigh nel-peters
puteri indonesia
malam pemilihan puteri indonesia 2018
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Viral Influencer Singgung Ukuran Kelamin Mantan Suami, Berujung Digugat
Lisa BLACKPINK Jadi Presenter Golden Globe Awards 2026, Cetak Rekor Baru
Alasan Drakor Love Me Menarik Ditonton, Dibintangi Seo Hyun Jin & Chang Ryul
Drakor Jisoo BLACKPINK & Seo In Guk Tayang 2026, Aktingnya Tuai Sorotan
Sudah Cerai, Kim Kardashian Masih Jadi Fans Sepatu Rancangan Kanye West
Most Popular
1
Viral Influencer Singgung Ukuran Kelamin Mantan Suami, Berujung Digugat
2
8 Gaya Lily Anak Raffi-Nagita, Dress Fendi Hingga Tas Dior Curi Atensi
3
Kisah Wanita 62 Tahun Hamil Lagi Setelah Anaknya Meninggal, Jadi Kontroversi
4
Lisa BLACKPINK Jadi Presenter Golden Globe Awards 2026, Cetak Rekor Baru
5
Ramalan Zodiak Cinta 9 Januari: Scorpio Makin Romantis, Aries Jaga Jarak
MOST COMMENTED












































Miss Universe 2017 di konferensi pers Pemilihan Puteri Indonesia 2018. Foto: Mohammad Abduh/Wolipop
Puteri Indonesia 2017 Bunga Jelitha, Ketua Yayasan Puteri Indonesia Putri K. Wardhani dan Miss Universe 2017 Demi-Leigh Nel-Peters. Foto: Mohammad Abduh/Wolipop
Puteri Indonesia 2017 Bunga Jelitha dan Miss Universe 2017 Demi-Leigh Nel-Peters.Foto: Mohammad Abduh/Wolipop