Pernah Viral Sebagai Penjual Minuman Cantik, Wanita Ini Sukses Jadi Model
Anggi Mayasari - wolipop
Selasa, 12 Des 2017 07:09 WIB
Kuala Lumpur
-
Seorang wanita penjual minuman di cafe pusat perbelanjaan Kuala Lumpur, Malaysia, Lot 10 jadi sorotan pada Mei 2017 lalu. Ia mencuri atensi dan viral setelah foto dirinya di tempat kerja tersebar secara online.
Hazel Chen adalah seorang pekerja cafe di Sunny Cha dan ia menarik perhatian seorang pelanggan yang merasa kagum oleh kecantikannya. Setelah pelanggan tersebut mengunggah foto dirinya ke Facebook, Hazel langsung mendapat banyak pengikut di media sosial.
Wanita yang memiliki 44 ribu lebih pengikut di Instagram ini memang cukup populer di media sosial. Ia kerap memposting kehidupan pribadinya.
Pada postingan foto-foto di Instagram dengan nama akun @_peanutbunny itu, Hazel Chen kerap kali berpenampilan menarik dengan pakaian trendi yang chic. Tampil dengan polesan makeup, semakin membuatnya terlihat memesona.
Bahkan, Hazel Chen kini sukses jadi model untuk beberapa produk pakaian dan kosmetik. Ia juga pernah menjadi model di G-Fair Korea, sebuah pameran yang menampilkan produk-produk Korea di Malaysia.
Banyak netizen memuji kecantikan wajah Hazel Chen. Tak sedikit dari mereka mengungkapkan kekagumannya atas keberasilan Hazel menjadi model.
"Kekuatan dari media sosial, bisa mengubah kehidupan seseorang," komentar netizen dengan nama akun Fizzri Kev. (agm/hst)
Hazel Chen adalah seorang pekerja cafe di Sunny Cha dan ia menarik perhatian seorang pelanggan yang merasa kagum oleh kecantikannya. Setelah pelanggan tersebut mengunggah foto dirinya ke Facebook, Hazel langsung mendapat banyak pengikut di media sosial.
Wanita yang memiliki 44 ribu lebih pengikut di Instagram ini memang cukup populer di media sosial. Ia kerap memposting kehidupan pribadinya.
Foto: Instagram |
Pada postingan foto-foto di Instagram dengan nama akun @_peanutbunny itu, Hazel Chen kerap kali berpenampilan menarik dengan pakaian trendi yang chic. Tampil dengan polesan makeup, semakin membuatnya terlihat memesona.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Foto: Instagram |
Banyak netizen memuji kecantikan wajah Hazel Chen. Tak sedikit dari mereka mengungkapkan kekagumannya atas keberasilan Hazel menjadi model.
"Kekuatan dari media sosial, bisa mengubah kehidupan seseorang," komentar netizen dengan nama akun Fizzri Kev. (agm/hst)
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Beauty Influencer China Lunasi Utang Rp 900 Juta, Dituduh Pura-pura Lumpuh
Jessie Buckley Ungkap Alasan Suami Tak Pernah Menemaninya di Karpet Merah
Bocoran Film Jun Ji Hyun & Ji Chang Wook, Lawan Teror Zombie di Colony
Sinopsis Cabin Fever 3: Patient Zero di Bioskop Trans TV
Zhao Lusi Kembali Akting Setelah Hiatus karena Depresi, Ungkap Rencana di 2026
Most Popular
1
Gaya Berani Sydney Sweeney di Pemotretan Terbaru, Tubuh Emas Tanpa Busana
2
Potret Piper Rockelle, Mantan Influencer Cilik Gabung OnlyFans Jadi Kontroversi
3
Demi Totalitas Akting, Kate Hudson Rela Nggak Skincare-an dan Naik BB 7 Kg
4
50 Ucapan Selamat Tidur Bahasa Inggris Romantis, Bikin Pacar Senyum Meleleh
5
Cara Tak Terduga Klamby Rilis Koleksi Lebaran 2026, Dibungkus Film Musikal
MOST COMMENTED












































Foto: Instagram
Foto: Instagram