Wanita Ini Lakukan Operasi Plastik Demi Tak Bayar Utang Rp 49 Miliar
Anggi Mayasari - wolipop
Selasa, 01 Agu 2017 08:45 WIB
Jakarta
-
Memiliki utang yang sangat besar bisa menjadi salah satu momok yang paling menyeramkan. Tak sedikit dari mereka memilih jalan untuk bunuh diri agar terhindar dari kewajiban membayar utang. Tapi, wanita yang berasal dari China ini memilih untuk melakukan operasi plastik agar bebas dari utang.
Wanita bernama Zhu Najuan mengubah seluruh tampilan bagian wajahnya melalui operasi plastik untuk menyamarkan dirinya agar terhindar dari utang. Zhu yang berusia 59 tahun ini memiliki utang sebesar 25 juta yuan atau sekitar Rp 49 miliar.
Dilansir dari situs Xinhua, menurut pihak berwenang setempat, operasi plastik yang dilakukan Zhu ini membuat dirinya terlihat hampir 30 tahun lebih muda dari usia sebenarnya.
"Kami sangat terkejut melihat kejadian itu. Dia terlihat seperti orang yang berusia tiga puluh tahun dan berbeda dengan foto yang kami punya," ujar salah seorang polisi.
Meski telah mengubah tampilan wajahnya dengan operasi plastik, polisi tetap berhasil menangkap Zhu yang kabur ke kota Shenzen setelah pengadilan Wuhan memerintahkannya untuk membayar utang.
Sementara itu, Zhu mampu membiayai operasi plastiknya dengan menggunakan kartu kredit pinjaman. Ia juga mengaku menggunakan kartu identitas orang lain untuk bepergian dengan kereta api. (agm/ays)
Wanita bernama Zhu Najuan mengubah seluruh tampilan bagian wajahnya melalui operasi plastik untuk menyamarkan dirinya agar terhindar dari utang. Zhu yang berusia 59 tahun ini memiliki utang sebesar 25 juta yuan atau sekitar Rp 49 miliar.
Dilansir dari situs Xinhua, menurut pihak berwenang setempat, operasi plastik yang dilakukan Zhu ini membuat dirinya terlihat hampir 30 tahun lebih muda dari usia sebenarnya.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Meski telah mengubah tampilan wajahnya dengan operasi plastik, polisi tetap berhasil menangkap Zhu yang kabur ke kota Shenzen setelah pengadilan Wuhan memerintahkannya untuk membayar utang.
Sementara itu, Zhu mampu membiayai operasi plastiknya dengan menggunakan kartu kredit pinjaman. Ia juga mengaku menggunakan kartu identitas orang lain untuk bepergian dengan kereta api. (agm/ays)
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Beauty Influencer China Lunasi Utang Rp 900 Juta, Dituduh Pura-pura Lumpuh
Jessie Buckley Ungkap Alasan Suami Tak Pernah Menemaninya di Karpet Merah
Bocoran Film Jun Ji Hyun & Ji Chang Wook, Lawan Teror Zombie di Colony
Sinopsis Cabin Fever 3: Patient Zero di Bioskop Trans TV
Zhao Lusi Kembali Akting Setelah Hiatus karena Depresi, Ungkap Rencana di 2026
Most Popular
1
Potret Moana Anak Ria Ricis, Sudah Jadi Juragan Kos-kosan di Usia 3 Tahun
2
Daftar Tanggal Cantik 2026, Cocok Untuk Lamar Kekasih Hingga Gelar Pernikahan
3
Ramalan Zodiak 9 Januari: Libra Pemasukan Stabil, Scorpio Kerja Keras
4
Gaya Berani Sydney Sweeney di Pemotretan Terbaru, Tubuh Emas Tanpa Busana
5
Potret Piper Rockelle, Mantan Influencer Cilik Gabung OnlyFans Jadi Kontroversi
MOST COMMENTED











































