Chrissy Teigen dan John Legend Ciuman Terbalik Ala Spider-Man
Kiki Oktaviani - wolipop
Senin, 08 Mei 2017 18:31 WIB
Jakarta
-
Pasangan yang satu ini memang selalu mesra. Chrissy Teigen dan John Legend tak segan memamerkan keromantisan di hadapan publik, seperti saat menjadi bintang tamu di acara musik Lip Sync Battle. Mereka berciuman ala Spider-Man.
Dalam acara tersebut, Chrissy berperan sebagai Spider-Man, lengkap dengan topeng. Model bikini tersebut bahkan berani tampil digantung dengan kepala berada di bawah.
Sang presenter LL Cool J kemudian melepas topeng yang digunakan Chrissy. Kemudian Chrissy, mengatakan bahwa akankah fantasinya menjadi kenyataan. Mungkin, Chrissy ingin seperti kisah Spider-Man dan kekasihnya Mary Jane yang bisa berciuman terbalik.
Dan harapan ibu satu anak tersebut terkabul. Secara tak terduga, John datang dari balik panggung dan langsung menggenggam wajah sang istri. Ciuman mesra pun terjadi.
Penonton seketika riuh menyaksikan aksi super mesra pasangan yang telah menikah tiga tahun itu. Pasangan ini memang layak diberikan predikan relationship goals.
Meski begitu, Chrissy tak setuju jika ia disebut sebagai pasangan dengan label tersebut. Dalam postingannya pada Februari silam, Chrissy mengatakan bahwa tindakan sederhana John yang dilakukan untuknya bukanlah pengukur dari sebuah hubungan ideal.
Saat itu, ada video di mana John melepaskan kalung Chrissy selepas acara Grammy. "How is John taking off my jewelry 'relationship goals' like your boyfriend won't take your necklace off leave him," tulisnya di Twitter.
Chrissy tak ingin 'didewakan' sebagai pemilik hubungan sempurna. Setiap hubungan pasti berbeda dan ada pasang-surutnya. Tak melulu bahagia, namun ia dan suami memang hanya ingin menunjukkan sisi indah dari rumah tangganya. (kik/kik)
Dalam acara tersebut, Chrissy berperan sebagai Spider-Man, lengkap dengan topeng. Model bikini tersebut bahkan berani tampil digantung dengan kepala berada di bawah.
Foto: dok. MTV |
Sang presenter LL Cool J kemudian melepas topeng yang digunakan Chrissy. Kemudian Chrissy, mengatakan bahwa akankah fantasinya menjadi kenyataan. Mungkin, Chrissy ingin seperti kisah Spider-Man dan kekasihnya Mary Jane yang bisa berciuman terbalik.
Dan harapan ibu satu anak tersebut terkabul. Secara tak terduga, John datang dari balik panggung dan langsung menggenggam wajah sang istri. Ciuman mesra pun terjadi.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Meski begitu, Chrissy tak setuju jika ia disebut sebagai pasangan dengan label tersebut. Dalam postingannya pada Februari silam, Chrissy mengatakan bahwa tindakan sederhana John yang dilakukan untuknya bukanlah pengukur dari sebuah hubungan ideal.
Saat itu, ada video di mana John melepaskan kalung Chrissy selepas acara Grammy. "How is John taking off my jewelry 'relationship goals' like your boyfriend won't take your necklace off leave him," tulisnya di Twitter.
Chrissy tak ingin 'didewakan' sebagai pemilik hubungan sempurna. Setiap hubungan pasti berbeda dan ada pasang-surutnya. Tak melulu bahagia, namun ia dan suami memang hanya ingin menunjukkan sisi indah dari rumah tangganya. (kik/kik)
Elektronik & Gadget
Kasur Lebih Bersih dan Bebas Tungau dengan UWANT M600 Dust Mite Vacuum 15Kpa!
Elektronik & Gadget
Airbot Hypersonics MAX Cordless Vacuum Cleaner Wet/Dry, Solusi Bersih-bersih Praktis buat Rumah Kamu!
Elektronik & Gadget
Nikmati Musik Dimana Saja dengan ROBOT Speaker Bluetooth Portabel 5.3 15W Super Bass!
Perawatan dan Kecantikan
Duo SKIN1004 Madagascar Centella Ampoule yang Bikin Kulit Lebih Tenang & Sehat!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Most Pop: Penampilan Terbaru Vidi Aldiano Berkumis Tebal, Bikin Pangling
Brand Favorit Gen Z Gentle Monster Dituding Eksploitasi Kerja, Tak Bayar Lembur
Gisele Bundchen Dinikahi Instruktur Jiu-jitsu 'Miskin', Keluarga Khawatir
Sinopsis Beyond the Law di Bioskop Trans TV Hari Ini
Kim Woo Bin & Shin Min Ah Honeymoon di Spanyol, Tampil Serasi Saat Shopping
Most Popular
1
Gisele Bundchen Dinikahi Instruktur Jiu-jitsu 'Miskin', Keluarga Khawatir
2
Most Pop: Penampilan Terbaru Vidi Aldiano Berkumis Tebal, Bikin Pangling
3
Brand Favorit Gen Z Gentle Monster Dituding Eksploitasi Kerja, Tak Bayar Lembur
4
Mantan Editor Vogue Bikin Novel, Disebut Rival The Devil Wears Prada
5
Foto: Jennifer Lopez Masuki Era Showgirl, Tampil Glamor dengan Mantel Bulu
MOST COMMENTED












































Foto: dok. MTV