Chrissy Teigen dan John Legend Suka Kencan di Restoran Gelap
Daniel Ngantung - wolipop
Jumat, 23 Sep 2016 18:03 WIB
Jakarta
-
Di mana tempat kencan favorit Anda? Bagi pasangan selebriti Chrissy Teigen & John Legend, pilihan mereka jatuh pada restoran yang gelap. Bukan suasananya yang romantis, melainkan tempat itu jadi pilihan agar Chrissy bisa menyembunyikan penampilan yang 'natural'.
Diakui model seksi berdarah Thailand-Amerika itu, ia bukan tipikal wanita yang rela membuang waktunya demi tampil maksimal saat berkencan. Cukup dengan makeup seadanya, dan gaya rambut top knot atau cepol di atas.
"Aku yakin John pasti bosan melihatnya. Tapi begitulah cara praktisku untuk tampil maksimal. Top knot membantu menyamarkan makeup yang jelek. Dan jadilah tampilan yang natural," kata Chrissy kepada People.
Satu lagi cari untuk menyamarkan gaya 'seadanya' yakni pergi kencan di restoran dengan penerangan yang terbatas.
"Agak menantang memang tapi kami pergi ke restoran yang gelap. Aku serius. Aku seperti, 'Apakah restoran itu terang?' Begitulah kami memilih restoran," ujar wanita yang April lalu dikarunia putri pertama buah cintanya dengan John.
Sementar itu untuk busana, Chrissy lebih memprioritaskan kenyamanan ketimbang penampilan. "Beberapa orang suka busana yang ketat, seksi, dan tembus pandang. Tapi buatku pribadi, kenyamanan adalah yang utama," kata wanita 30 tahun itu. (dng/eny)
Diakui model seksi berdarah Thailand-Amerika itu, ia bukan tipikal wanita yang rela membuang waktunya demi tampil maksimal saat berkencan. Cukup dengan makeup seadanya, dan gaya rambut top knot atau cepol di atas.
"Aku yakin John pasti bosan melihatnya. Tapi begitulah cara praktisku untuk tampil maksimal. Top knot membantu menyamarkan makeup yang jelek. Dan jadilah tampilan yang natural," kata Chrissy kepada People.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Agak menantang memang tapi kami pergi ke restoran yang gelap. Aku serius. Aku seperti, 'Apakah restoran itu terang?' Begitulah kami memilih restoran," ujar wanita yang April lalu dikarunia putri pertama buah cintanya dengan John.
Sementar itu untuk busana, Chrissy lebih memprioritaskan kenyamanan ketimbang penampilan. "Beberapa orang suka busana yang ketat, seksi, dan tembus pandang. Tapi buatku pribadi, kenyamanan adalah yang utama," kata wanita 30 tahun itu. (dng/eny)
Home & Living
Sekali Coba Susah Balik! Handuk Premium Ini Harus Kamu Punya, Cek Alasannya
Home & Living
Satu Set Alat Ini Memudahkan Pekerjaan Kamu! TEKIRO Socket Set Harus Kamu Miliki di Rumah
Home & Living
Nggak Perlu Capek Bersihin WC! Notale Spin Scrubber Ini Memudahkan Pekerjaan, Harus Ada di Rumah
Home & Living
Cari Dudukan Santai yang Empuk dan Estetik? Pilihan Bean Bag Ini Layak Jadi Andalan
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Desta Remake Foto Keluarga di Korea, Kompak Bareng Natasha Rizki & 3 Anak
Sosok Alix Earle, Influencer Viral yang Disebut Pacar Baru Tom Brady
Sinopsis The Judge Returns, Ji Sung Jadi Hakim Korup, Balik ke Masa Lalu
Perampok Gugat Balik Nana eks After School, Kini Ngaku Diimingi 40 Juta Won
7 Rekomendasi Drama Korea tentang Musuh Jadi Cinta yang Bikin Baper
Most Popular
1
Desta Remake Foto Keluarga di Korea, Kompak Bareng Natasha Rizki & 3 Anak
2
Potret Jisoo BLACKPINK Ultah, Traktir 103 Fans Makan Hingga Bagi-bagi iPhone
3
Viral Verificator
Viral Pengantin Curhat Pakai Makeup Artist Pilihan Keluarga Mertua, Bikin Nangis
4
8 Foto Pernikahan Putri Gordon Ramsay, Terungkap Pakai Gaun Pengantin Elie Saab
5
Sosok Alix Earle, Influencer Viral yang Disebut Pacar Baru Tom Brady
MOST COMMENTED











































