Academy Awards 2016
Alicia Vikander Ingin Seperti Disney Princess Belle Saat Tampil di Oscar
Hestianingsih - wolipop
Rabu, 02 Mar 2016 08:18 WIB
Jakarta
-
Alicia Vikander menjadi salah satu selebriti yang mencuri perhatian di karpet merah Academy Awards, Minggu (28/2/2016) lalu. Mengenakan gaun berwarna kuning rancangan Nicholas Ghesquire untuk Louis Vuitton, aktris 27 tahun ini disebut-sebut mirip salah satu Disney Princess, Puteri Belle, dalam film animasi 'Beauty and the Beast'.
Pendapat media maupun pengamat mode tidak salah, karena Alicia memang ingin terlihat seperti Puteri Belle. Dikutip dari Female First, peraih Aktris Pendukung Terbaik Oscar ini mengaku ingin menampilkan sisi Disney dari dirinya saat tampil di ajang penghargaan bergengsi itu.
"Aku saat masih berusia 12 tahun memang ingin menjadi Belle di 'Beauty and the Beast'," tuturnya.
Ia pun senang ketika banyak orang membicarakan gaunnya dan menyamakan penampilannya dengan Belle.
"Ini adalah gaun Louis Vuitton yang dirancang khusus buatku. Aku rasa, warna gaunnya adalah semacam dusty yellow," ungkap Alicia di karpet merah kepada Ryan Seacrest di 'E! Live from Red Carpet'.
Gaun strapless tersebut berhiaskan detail embellishment yang berkilau dan hadir dalam siluet ball gown. Untuk hair do, Alicia pun tampil dengan tatanan rambut mirip Belle, yaitu dengan cepol tengah dan sebagian rambutnya dibiarkan tergerai. (hst/hst)
Pendapat media maupun pengamat mode tidak salah, karena Alicia memang ingin terlihat seperti Puteri Belle. Dikutip dari Female First, peraih Aktris Pendukung Terbaik Oscar ini mengaku ingin menampilkan sisi Disney dari dirinya saat tampil di ajang penghargaan bergengsi itu.
"Aku saat masih berusia 12 tahun memang ingin menjadi Belle di 'Beauty and the Beast'," tuturnya.
![]() |
Ia pun senang ketika banyak orang membicarakan gaunnya dan menyamakan penampilannya dengan Belle.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Gaun strapless tersebut berhiaskan detail embellishment yang berkilau dan hadir dalam siluet ball gown. Untuk hair do, Alicia pun tampil dengan tatanan rambut mirip Belle, yaitu dengan cepol tengah dan sebagian rambutnya dibiarkan tergerai. (hst/hst)
Health & Beauty
Mykonos Hawaiian Crush Extrait de Parfum, Parfum Wangi Tropis yang Bikin Mood Naik!
Elektronik & Gadget
Airbot X40 Master, Robot Vacuum Super Pintar untuk Rumah Bersih Tanpa Ribet!
Health & Beauty
Secret Garden Extrait de Parfum, Wangi Mewah yang Tahan Lama dan Bikin Kesan Lebih Berkelas!
Health & Beauty
Rambut Lebih Halus & Anti Ngembang, Ini 3 Hair Care Andalan untuk Rambut yang Susah Diatur!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Beauty Influencer China Lunasi Utang Rp 900 Juta, Dituduh Pura-pura Lumpuh
Jessie Buckley Ungkap Alasan Suami Tak Pernah Menemaninya di Karpet Merah
Bocoran Film Jun Ji Hyun & Ji Chang Wook, Lawan Teror Zombie di Colony
Sinopsis Cabin Fever 3: Patient Zero di Bioskop Trans TV
Zhao Lusi Kembali Akting Setelah Hiatus karena Depresi, Ungkap Rencana di 2026
Most Popular
1
Potret Moana Anak Ria Ricis, Sudah Jadi Juragan Kos-kosan di Usia 3 Tahun
2
Daftar Tanggal Cantik 2026, Cocok Untuk Lamar Kekasih Hingga Gelar Pernikahan
3
Ramalan Zodiak 9 Januari: Libra Pemasukan Stabil, Scorpio Kerja Keras
4
Gaya Berani Sydney Sweeney di Pemotretan Terbaru, Tubuh Emas Tanpa Busana
5
Potret Piper Rockelle, Mantan Influencer Cilik Gabung OnlyFans Jadi Kontroversi
MOST COMMENTED












































