3 Hal yang Harus Diperhatikan Saat Menghadiri Pernikahan Mantan Kekasih
Alissa Safiera - wolipop
Kamis, 08 Agu 2013 12:00 WIB
Jakarta
-
Akan jadi situasi yang canggung ketika Anda mendapat undangan pernikahan dari mantan kekasih. Apalagi jika perpisahan tidak berjalan baik, atau Anda masih ada rasa cinta. Sebelum Anda siap untuk menghadiri hari bahagia sang mantan, sebaiknya siapkan mental Anda dengan tips dari Mag for Woman berikut ini.
1. Siapkan Mental
Hal pertama dan terpenting yang harus dipersiapkan sebelum Anda menghadiri pesta pernikahan mantan adalah hati dan mental. Bersiaplah akan segala kejadian canggung yang mungkin terjadi nanti. Misalnya saja cara bersikap di depan orang tuanya, atau sahabat-sahabat si mantan yang Anda kenal dulu. Buat skenario di pikiran Anda, tentang apa saja yang harus dilakukan jika hal buruk terjadi. Pikir matang-matang dan hadapi segala kemungkinan yang terjadi nanti.
2. Jangan Pergi Sendirian
Jangan memperburuk situasi dengan memberanikan diri pergi sendirian ke pesta pernikahan mantan. Namun bukan berarti Anda memaksa harus mengajak teman kencan secara asal. Bawalah teman yang menurut Anda paling nyaman. Si teman ini tidak hanya akan menemani Anda mengatasi segala kejadian canggung, tapi juga mengingatkan Anda untuk tidak melakukan hal-hal bodoh yang mungkin sempat terlintas di benak Anda. Setidaknya, dengan membawa teman, Anda tidak akan terlalu bersedih karena ada orang yang bisa diajak berbincang.
3. Tetap Tenang
Anda harus ingat untuk tetap terlihat tenang sepanjang pesta pernikahan berlangsung. Jangan langsung sedih ketika melihat manyan pertama kalinya di altar. Tetap ingatkan diri, bahwa kehadiran Anda hanyalah untuk mendoakan pasangan baru itu, bukannya menghancurkan hari spesial orang lain.
(asf/fer)
1. Siapkan Mental
Hal pertama dan terpenting yang harus dipersiapkan sebelum Anda menghadiri pesta pernikahan mantan adalah hati dan mental. Bersiaplah akan segala kejadian canggung yang mungkin terjadi nanti. Misalnya saja cara bersikap di depan orang tuanya, atau sahabat-sahabat si mantan yang Anda kenal dulu. Buat skenario di pikiran Anda, tentang apa saja yang harus dilakukan jika hal buruk terjadi. Pikir matang-matang dan hadapi segala kemungkinan yang terjadi nanti.
2. Jangan Pergi Sendirian
Jangan memperburuk situasi dengan memberanikan diri pergi sendirian ke pesta pernikahan mantan. Namun bukan berarti Anda memaksa harus mengajak teman kencan secara asal. Bawalah teman yang menurut Anda paling nyaman. Si teman ini tidak hanya akan menemani Anda mengatasi segala kejadian canggung, tapi juga mengingatkan Anda untuk tidak melakukan hal-hal bodoh yang mungkin sempat terlintas di benak Anda. Setidaknya, dengan membawa teman, Anda tidak akan terlalu bersedih karena ada orang yang bisa diajak berbincang.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
3. Tetap Tenang
Anda harus ingat untuk tetap terlihat tenang sepanjang pesta pernikahan berlangsung. Jangan langsung sedih ketika melihat manyan pertama kalinya di altar. Tetap ingatkan diri, bahwa kehadiran Anda hanyalah untuk mendoakan pasangan baru itu, bukannya menghancurkan hari spesial orang lain.
(asf/fer)
Home & Living
Sekali Coba Susah Balik! Handuk Premium Ini Harus Kamu Punya, Cek Alasannya
Home & Living
Satu Set Alat Ini Memudahkan Pekerjaan Kamu! TEKIRO Socket Set Harus Kamu Miliki di Rumah
Home & Living
Nggak Perlu Capek Bersihin WC! Notale Spin Scrubber Ini Memudahkan Pekerjaan, Harus Ada di Rumah
Home & Living
Cari Dudukan Santai yang Empuk dan Estetik? Pilihan Bean Bag Ini Layak Jadi Andalan
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Viral Verificator
Viral Pengantin Curhat Pakai Makeup Artist Pilihan Keluarga Mertua, Bikin Nangis
Most Pop: Pernikahan Viral Roboh Diterjang Badai, Resepsi Tetap Jalan
Viral Verificator
Bukan Mobil Mewah, Viral Pengantin Ini Sunmori Naik Vespa Usai Akad Nikah
Viral Verificator
Viral! Pria Australia Nikahi Wanita Sumsel, Mahar Fantastis Rp 10 Miliar
Tragis, Ibu Tega Racuni Anak Sendiri Usai Perselingkuhannya Terungkap
Most Popular
1
Desta Remake Foto Keluarga di Korea, Kompak Bareng Natasha Rizki & 3 Anak
2
Potret Jisoo BLACKPINK Ultah, Traktir 103 Fans Makan Hingga Bagi-bagi iPhone
3
Viral Verificator
Viral Pengantin Curhat Pakai Makeup Artist Pilihan Keluarga Mertua, Bikin Nangis
4
8 Foto Pernikahan Putri Gordon Ramsay, Terungkap Pakai Gaun Pengantin Elie Saab
5
Sosok Alix Earle, Influencer Viral yang Disebut Pacar Baru Tom Brady
MOST COMMENTED











































