Bingung Mengenali Rasa Suka Saat Bertemu Lagi dengan Teman Masa Kecil
Hestianingsih - wolipop
Rabu, 18 Nov 2015 16:17 WIB
Jakarta
-
Saya bertemu lagi dengan teman kecil saya setelah puluhan tahun tidak bertemu. Dan saat ini kami saling suka meski masing-masing sudah berkeluarga. Pertanyaan saya, apakah dia benar-benar menyukai dan sayang sama saya? Bagaimana dengan hubungan ini selanjutnya?
(Paulia, 35 Tahun)
Jawab:
Paulia, kartu Anda adalah Queen Swords, Princess Wands terbalik dan Princess Swords. Tebaran kartu ini menunjukkan bahwa ketertarikan kalian disebabkan oleh kejenuhan dengan situasi keluarga masing-masing sekarang ini. Dari kartu kedua terlihat bahwa dia menyukai Anda karena sudah lama tidak update dan sederhananya Anda terlihat berubah.
Sebaiknya rasa suka tersebut dan saling memberi pujian ini dibatasi saja. Karena jika berlebihan lama-lama akan timbul rasa ingin memiliki dan terlihat kebutuhan yang berbeda diantara Anda berdua. Jadi daripada ujung-ujungnya salah satu jadi sakit hati dan membubarkan silaturahmi, maka lebih baik dibuat yang sewajarnya teman saja. Hargai apa yang sudah Anda berdua capai yang didalamnya tentu termasuk keluarga masing-masing.
(hst/hst)
(Paulia, 35 Tahun)
Jawab:
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Sebaiknya rasa suka tersebut dan saling memberi pujian ini dibatasi saja. Karena jika berlebihan lama-lama akan timbul rasa ingin memiliki dan terlihat kebutuhan yang berbeda diantara Anda berdua. Jadi daripada ujung-ujungnya salah satu jadi sakit hati dan membubarkan silaturahmi, maka lebih baik dibuat yang sewajarnya teman saja. Hargai apa yang sudah Anda berdua capai yang didalamnya tentu termasuk keluarga masing-masing.
(hst/hst)
Home & Living
Tidur Jadi Lebih Nyaman! Kasur dari Turu Lana Ini Bikin Tidur Kamu Makin Berkualitas!
Home & Living
Lovise Sofa Anna Tierslice, Sofa Estetik yang Bikin Ruangan Kamu Seperti di Internet!
Health & Beauty
Sering Pegal dan Cepat Capek? Review Swisse Ultiboost Calcium & Vitamin D untuk Kesehatan Tulang
Fashion
Bikin Kamu Tampil Keren dan Tetap Nyaman dengan Pilihan Sepatu Ini
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Konsultasi Tarot
Kekasih Ketahuan Berselingkuh, Apakah Hubungan Kami akan Langgeng?
Konsultasi Tarot
Jadi Miskin Gara-gara Suami Tidak Terbuka Terlilit Pinjol, Adakah Jalan Keluar?
Harus Bagaimana Saat Cinta Bertepuk Sebelah Tangan?
Konsultasi Tarot
Suka Sama Suka Tapi Belum Juga 'Ditembak', Kapan Kami Resmi Pacaran?
Konsultasi Tarot
Curiga Suami Digoda Wanita Lain, Bagaimana Nasib Hubungan Kami?
Most Popular
1
Viral Verificator
Viral! Pria Australia Nikahi Wanita Sumsel, Mahar Fantastis Rp 10 Miliar
2
5 Gaya Melania Trump di Pesta Tahun Baru, Gaun Bling-bling Jadi Sorotan
3
Ramalan Zodiak 4 Januari: Aries Banyak Peluang, Taurus Jangan Putus Asa
4
Potret Celine Evangelista Umrah Bareng Anak, Cantik Natural Tanpa Makeup
5
5 Benda yang Layak Dibeli untuk Oleh-oleh saat Traveling
MOST COMMENTED











































