8 Tutorial Makeup dari Beauty Vlogger untuk Idul Fitri, Simpel Tapi Cetar
Kiki Oktaviani - wolipop
Kamis, 14 Jun 2018 08:10 WIB
Jakarta
-
Delapan Beauty vlogger Indonesia ini memberikan inspirasi makeup untuk menyambut Hari Raya Idul Fitri lewat tutorial makeup mereka. Kamu bisa meniru makeup Lebaran mulai dari Tasya Farasya hingga Kiara Leswara.
1. Tasya Farasya
Makeup Idul Fitri Tasya Farasya bernuansa coklat-keemasan. Wajah glowy dengan sentuhan makeup bronzy membuat wajah terlihat bersinar. Tasya memberikan tutorial makeup Lebaran yang cepat namun hasilnya tetap cetar.
2. Suhay Salim
Dalam tutorial untuk Idul Fitri 2018 Look, Suhay memberikan tutorial makeup dengan warna-warna muda yang cantik. Ia memadankan eyeshdow silver dengan lipstik pink. Tampilan makeup soft ini sangat pas digunakan untuk makeup Hari Raya.
3. Kiara Leswara
Beauty Vlogger Kiara Leswara membuat tampilan makeup bernuansa bronzer untuk Idul Fitri 2018. Kiara pun memberikan tips-nya agar makeup tahan lama. Kuncinya adalah menggunakan cushion atau foundation dengan cara menekan beauty blender di wajah tanpa menggesernya.
Baca Juga: Tentukan Waktu Idul Fitri, Sidang Isbat Digelar 14 Juni
4. Rachel Goddard
Meski tidak merayakan Hari Raya Idul Fitri, namun Rachel Goddard memberikan tutorial inspirasi makeup Lebaran. Eyeshadow bernuansa kemerahan dengan aksen shimmery membuat tampilan mata lebih bold. Untuk menyeimbangkannya, Rachel menggunakan lipstik warna pink muda.
Baca Juga: Tips Padu Padan Blus Putih untuk Lebaran agar Tampil Kekinian
5. Ini Vindy
Beauty Vlogger Vindy yang dikenal dengan nama channel Youtube-nya Ini Vindy memberikan tutorial makeup Idul Fitri bernuansa gold. Di videonya ia memberikan opsi lain jika tidak ingin menggunakan foundation.
6. Hanggini
Vlogger Hanggi P. Retno atau yang akrab disapa Jeha ini memberikan tutorial makeup Lebaran bernuansa peach. Bagi ingin makeup yang simple dan tanpa bulu mata palsu, bisa mengikuti makeup ala Jeha ini.
7. Cheryl Raissa
Cheryl Raissa memberikan makeup mata bernuansa silver shimmery. Penampilannya semakin stand-out dengan pemakaian bulu mata palsu.
8. Dhana Xaviera
Makeup simple dan natural bernuansa peach dipamerkan Dhana Xaviera di tutorial makeup Lebaran di channel Youtube-nya. Dhana pun memberikan tips dan triknya agar makeup Lebaranmu bisa awet seharian.
(kik/eny)
1. Tasya Farasya
Makeup Idul Fitri Tasya Farasya bernuansa coklat-keemasan. Wajah glowy dengan sentuhan makeup bronzy membuat wajah terlihat bersinar. Tasya memberikan tutorial makeup Lebaran yang cepat namun hasilnya tetap cetar.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Dalam tutorial untuk Idul Fitri 2018 Look, Suhay memberikan tutorial makeup dengan warna-warna muda yang cantik. Ia memadankan eyeshdow silver dengan lipstik pink. Tampilan makeup soft ini sangat pas digunakan untuk makeup Hari Raya.
3. Kiara Leswara
Beauty Vlogger Kiara Leswara membuat tampilan makeup bernuansa bronzer untuk Idul Fitri 2018. Kiara pun memberikan tips-nya agar makeup tahan lama. Kuncinya adalah menggunakan cushion atau foundation dengan cara menekan beauty blender di wajah tanpa menggesernya.
Baca Juga: Tentukan Waktu Idul Fitri, Sidang Isbat Digelar 14 Juni
4. Rachel Goddard
Meski tidak merayakan Hari Raya Idul Fitri, namun Rachel Goddard memberikan tutorial inspirasi makeup Lebaran. Eyeshadow bernuansa kemerahan dengan aksen shimmery membuat tampilan mata lebih bold. Untuk menyeimbangkannya, Rachel menggunakan lipstik warna pink muda.
Baca Juga: Tips Padu Padan Blus Putih untuk Lebaran agar Tampil Kekinian
5. Ini Vindy
Beauty Vlogger Vindy yang dikenal dengan nama channel Youtube-nya Ini Vindy memberikan tutorial makeup Idul Fitri bernuansa gold. Di videonya ia memberikan opsi lain jika tidak ingin menggunakan foundation.
6. Hanggini
Vlogger Hanggi P. Retno atau yang akrab disapa Jeha ini memberikan tutorial makeup Lebaran bernuansa peach. Bagi ingin makeup yang simple dan tanpa bulu mata palsu, bisa mengikuti makeup ala Jeha ini.
7. Cheryl Raissa
Cheryl Raissa memberikan makeup mata bernuansa silver shimmery. Penampilannya semakin stand-out dengan pemakaian bulu mata palsu.
8. Dhana Xaviera
Makeup simple dan natural bernuansa peach dipamerkan Dhana Xaviera di tutorial makeup Lebaran di channel Youtube-nya. Dhana pun memberikan tips dan triknya agar makeup Lebaranmu bisa awet seharian.
(kik/eny)
Kesehatan
Black Garlic Mulai Populer, Apa Manfaatnya untuk Kesehatan Tubuh?
Kesehatan
Jarang Sarapan & Kurang Serat? New Year, New Breakfast yang Cuma Butuh 5 Menit
Olahraga
Rayakan Juara! 3 Produk PERSIB yang Pas Dipakai untuk Ekspresikan Kebanggaan
Olahraga
Fans Barca tapi Belum Punya 3 Barang Ini? Intip Merch Barca yang Wajib Kamu Koleksi
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Lee Young Ae Bagikan Rutinitas Skincare, Caranya Hemat Produk Jadi Sorotan
7 Lipstik Matte Lokal yang Nyaman Dipakai, Harga di Bawah Rp100 Ribu
Para Ahli Ungkap 5 Bahan Skincare Paling Menjanjikan di 2026
Urutan Basic Skincare Pagi dari Dokter Kulit, Simpel Bikin Wajah Glowing!
Halo Lip, Tren Makeup 2026 yang Memberi Efek Bibir Penuh Alami
Most Popular
1
Begini Wajah Asli Evil Queen Viral di Disneyland, Terungkap Setelah Dipecat
2
Prediksi Nasib Zodiak di 2026 Menurut Tarot: Capricorn, Aquarius, Pisces
3
Shio Tikus di Tahun Kuda Api 2026: Waspada Keuangan dan Peluang Karier Baru
4
Cicit Pendiri Samsung Debut Jadi Idol KPop, Kini Vakum Lanjut Kuliah di AS
5
Penampilan Mengejutkan Jihyo TWICE di Golden Globes, Seksi Bergaun Transparan
MOST COMMENTED











































