Realita Adalah Kenyataan, Ketahui Makna dan Bedanya dengan Ekspektasi
Realita adalah adalah suatu kenyataan. Pernah dengar ekspektasi tidak sesuai realita?
Nah membahas tentang realita, dalam beberapa kasus realita disambungkan dengan ekspektasi. Simak penjelasan tentang artinya realita dan bedanya dengan ekspektasi di bawah ini.
Realita Sama dengan Kenyataan
Lalu apa bedanya yang dimaksud dengan fakta dan realita? Dalam hal ini, Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI), fakta merupakan sebuah kenyataan, di mana ada sesuatu yang benar-benar terjadi.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Dalam KBBI, realita (realitas) artinya kenyataan. Sinonim dari realita adalah fakta, hakikat, ataupun bukti.
Contoh kalimat dengan kata realita dalam bahasa gaul "Gue lebih suka tidur terus mimpi, daripada hidup di dalam realita".
Orang tersebut mungkin lebih suka hidup dengan sesuai ekspektasi dia di mimpi, pasalnya mungkin dia tidak mendapatkan harapannya tersebut di kehidupan nyata. Artinya, ekspektasi tidak sesuai realita.
Perbedaan Ekspektasi dan Realita
Penting untuk melihat lebih dalam bagaimana ekspektasi bisa menjadi kenyataan. Dilansir laman Very Well Mind, berikut beberapa poin perbedaan antara ekspektasi dan realita:
- Ekspektasi adalah suatu pengharapan, sedangkan realitas adalah kenyataan yang ada di kehidupan.
- Ekspektasi merupakan apa yang kita pikirkan akan terjadi, sedangkan kenyataan itu apa yang sebenarnya terjadi.
Meskipun diharapkan keduanya akan cocok, namun seringkali hal tersebut tidak.
Orang mungkin menjadi begitu terikat dengan harapan, sehingga mereka tidak bisa melihat kenyataan dari suatu situasi. Sehingga, ekspektasi mungkin saja tidak realistis.
Dengan demikian, ekspektasi bisa saja menciptakan stres yang signifikan ketika tidak sesuai dengan kenyataan.
Oleh karena itu, penting untuk kita mengelola ekspektasi untuk menghindari jebakan ekspektasi vs kenyataan.
(khq/inf)
Fashion
Ingin Tampil Feminin dan Lebih Stylish dengan Bawahan Rok? Cek Koleksi Menariknya di Sini!
Fashion
Pilihan Aksesori Simpel yang Bikin Gaya Kamu Terlihat Lebih Keren
Fashion
Cari Dompet Kulit Awet Biar Bisa Dipakai Lama? Produk dari ROUNN Ini Bisa Jadi Jawabannya
Health & Beauty
Dua Serum PDRN Favorit Banyak Orang, Fokus Regenerasi dan Hidrasi Kulit!
Ramalan Zodiak 6 Januari: Cancer Jangan Terburu-buru, Virgo Lebih Tegas
Ramalan Zodiak Pisces 2026: Kesempatan Emas Terbuka, Jangan Salah Langkah
Ramalan Zodiak Aquarius 2026: Karier Bersinar, Asmara Menghangat
Ramalan Zodiak Capricorn 2026: Karier Melaju, Cinta Masih Berliku
Ramalan Zodiak Cinta 5 Januari: Leo Introspeksi Diri, Scorpio Bicara dari Hati
7 Potret Ratu Kecantikan yang Kerja Paruh Waktu Jadi SPG Dior
5 Tren Sepatu 2026 yang Bakal Booming, Terinspirasi Runway Dunia
Ramalan Zodiak 6 Januari: Cancer Jangan Terburu-buru, Virgo Lebih Tegas
Potret George Clooney dan Istri yang Kini Jadi WN Prancis, Disindir Trump











































