5 Rekomendasi Kado Praktis Buat Si Dia di Momen Tahun Baru
Akfa Nasrulhak - wolipop
Kamis, 26 Des 2019 12:03 WIB
Jakarta
-
Momentum Hari Raya Natal dan Tahun Baru biasanya identik dengan pemberian kado. Momen ini memang menjadi saat yang tepat untuk saling memberi kado, terutama untuk kekasih.
Memberikan hadiah memang bisa beraneka rupa, yang tentunya akan sangat berkesan jika kado yang diberikan sesuai dengan apa yang diinginkan. Jika kamu masih bingung untuk memilih kado apa saja yang cocok dan bisa membuat kekasih terkesan, ikuti beberapa rekomendasi pilihan hadiah berikut:
1. Tiket Konser atau Olahraga
kekasihmu suka dengan band tertentu atau menyukai olahraga basket atau sepakbola? Kamu bisa memberikannya sebuah tiket. Perhatianmu terhadap band atau olahraga favoritnya bisa membuatnya senang. Agar hubunganmu bisa semakin dekat, temani si dia untuk menonton konser atau pertandingan tim olahraga favoritnya.
2. Aksesori dari Kulit
Untuk semakin mendekatkan diri dengan kekasih, namun kamu belum tahu apa yang ia sukai, tak perlu bingung. Jika situasinya seperti itu, dompet atau ikat pinggang dari kulit merupakan hadiah yang ideal untuk pria yang baru saja kamu kenal. Aksesori kulit terkesan maskulin dan semua pria suka dengan hal itu.
3. Parfum
Jangan berikan parfum jika kamu baru mengenal melangsungkan pendekatan dengannya. Si dia bisa tersinggung karena merasa selama ini tubuhnya tidak wangi. Untuk itu berikan hadiah parfum untuk pria yang telah menjadi kekasihmu cukup lama. Kamu pun telah mengetahui jenis aroma yang menjadi favoritnya.
4. Cokelat atau Kue
Selain memberikan kado berupa barang, kamu juga bisa memberikan kado berupa cokelat atau kue. Inspirasi kado ini bisa dijadikan pilihan, terutama jika kamu mengetahui bahwa penerima kado sangat menyukai cokelat dan kue. Kamu bisa menyesuaikan kue yang kamu beli dengan kue favorit si dia.
5. Voucher
Jika kamu tengah bingung memilih kado Tahun Baru, hadiah berupa voucher ini pastinya bisa sangat berguna bagi penerima kado. Kamu bisa memberikannya voucher makanan, ataupun untuk traveling. Kamu bisa memilihnya sesuai dengan budget yang kamu miliki.
Biar makin praktis, kamu bisa kasih hadiah voucher baik untuk makanan maupun perjalanan yang bisa dicetak atau dikirim melalui email dari aplikasi Grab. Caranya pun cukup mudah. Kamu tinggal buka aplikasi Grab dan pilih menu Gift Card. Selanjutnya kamu tinggal pilih voucher untuk perjalanan atau makanan.
Menariknya, voucher ini bisa kamu pilih desainnya sendiri sesuai keinginan. Kamu bisa menuliskan namamu dan nama penerima serta pesan-pesan cantik untuk membuat kekasih semakin berkesan saat menerima hadiah tersebut. (akn/eny)
Memberikan hadiah memang bisa beraneka rupa, yang tentunya akan sangat berkesan jika kado yang diberikan sesuai dengan apa yang diinginkan. Jika kamu masih bingung untuk memilih kado apa saja yang cocok dan bisa membuat kekasih terkesan, ikuti beberapa rekomendasi pilihan hadiah berikut:
1. Tiket Konser atau Olahraga
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
2. Aksesori dari Kulit
Untuk semakin mendekatkan diri dengan kekasih, namun kamu belum tahu apa yang ia sukai, tak perlu bingung. Jika situasinya seperti itu, dompet atau ikat pinggang dari kulit merupakan hadiah yang ideal untuk pria yang baru saja kamu kenal. Aksesori kulit terkesan maskulin dan semua pria suka dengan hal itu.
3. Parfum
Jangan berikan parfum jika kamu baru mengenal melangsungkan pendekatan dengannya. Si dia bisa tersinggung karena merasa selama ini tubuhnya tidak wangi. Untuk itu berikan hadiah parfum untuk pria yang telah menjadi kekasihmu cukup lama. Kamu pun telah mengetahui jenis aroma yang menjadi favoritnya.
4. Cokelat atau Kue
Selain memberikan kado berupa barang, kamu juga bisa memberikan kado berupa cokelat atau kue. Inspirasi kado ini bisa dijadikan pilihan, terutama jika kamu mengetahui bahwa penerima kado sangat menyukai cokelat dan kue. Kamu bisa menyesuaikan kue yang kamu beli dengan kue favorit si dia.
5. Voucher
Jika kamu tengah bingung memilih kado Tahun Baru, hadiah berupa voucher ini pastinya bisa sangat berguna bagi penerima kado. Kamu bisa memberikannya voucher makanan, ataupun untuk traveling. Kamu bisa memilihnya sesuai dengan budget yang kamu miliki.
Biar makin praktis, kamu bisa kasih hadiah voucher baik untuk makanan maupun perjalanan yang bisa dicetak atau dikirim melalui email dari aplikasi Grab. Caranya pun cukup mudah. Kamu tinggal buka aplikasi Grab dan pilih menu Gift Card. Selanjutnya kamu tinggal pilih voucher untuk perjalanan atau makanan.
Menariknya, voucher ini bisa kamu pilih desainnya sendiri sesuai keinginan. Kamu bisa menuliskan namamu dan nama penerima serta pesan-pesan cantik untuk membuat kekasih semakin berkesan saat menerima hadiah tersebut. (akn/eny)
Fashion
Ingin Tampil Feminin dan Lebih Stylish dengan Bawahan Rok? Cek Koleksi Menariknya di Sini!
Fashion
Pilihan Aksesori Simpel yang Bikin Gaya Kamu Terlihat Lebih Keren
Fashion
Cari Dompet Kulit Awet Biar Bisa Dipakai Lama? Produk dari ROUNN Ini Bisa Jadi Jawabannya
Health & Beauty
Dua Serum PDRN Favorit Banyak Orang, Fokus Regenerasi dan Hidrasi Kulit!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Ramalan Zodiak 6 Januari: Capricorn Banyak Uang, Aquarius Tak Perlu Gengsi
Ramalan Zodiak 6 Januari: Libra Tetap Sabar, Sagitarius Kontrol Pengeluaran
TikTok Viral Verificator
Nyesek! Viral Curhat Wanita Setia 7 Tahun, Temani dari Nol Gagal ke Pelaminan
Ramalan Zodiak 6 Januari: Cancer Jangan Terburu-buru, Virgo Lebih Tegas
Ramalan Zodiak Pisces 2026: Kesempatan Emas Terbuka, Jangan Salah Langkah
Most Popular
1
Operasi Penangkapan Presiden Venezuela Bikin Seleb Dunia Terjebak di Karibia
2
Ramalan Zodiak 6 Januari: Libra Tetap Sabar, Sagitarius Kontrol Pengeluaran
3
Ramalan Zodiak 6 Januari: Capricorn Banyak Uang, Aquarius Tak Perlu Gengsi
4
7 Potret Ratu Kecantikan yang Kerja Paruh Waktu Jadi SPG Dior
5
Mengenal Resting Rich Face, Tren Makeup Natural yang Lagi Viral
MOST COMMENTED











































