Penampilan Adik Zayn Malik Pakai Jilbab yang Membuat Pangling
Hestianingsih - wolipop
Selasa, 25 Jul 2017 09:28 WIB
Jakarta
-
Adik Zayn Malik, Waliyha Azad menunjukkan penampilan yang berbeda drastis di 2017. Waliyha Azad, yang dikenal publik lewat video klip 'Story of My Life' milik One Direction pada 2013, kini mulai sering menggunakan jilbab. Penampilan barunya ini pun membuat pangling.
Lewat postingan Instagram, diketahui Waliyha Azad pertama kali memposting foto dirinya yang berjilbab pada Januari 2017. Memakai jilbab yang sedikit memperlihatkan anak rambutnya, penampilan Waliyha Azad sangat berbeda dibandingkan tahun-tahun sebelumnya ketika rambutnya masih tergerai panjang.
Gaya hijab Waliyha Azad terbilang simpel. Scarf hanya dililitkan memutari kepala dan dibuat sedikit berdrapedi di sekitar leher. Ia kerap memadukan jilbabnya dengan gamis, tunik hingga abaya.
Memakai hijab, Waliyha Azad pun mendapat pujian dari salah satu follower-nya. Ia terlihat memposting DM (direct message) follower-nya itu ke akun Instagram pada 16 Februari 2017.
"Hi Waliyha, aku tidak mengharapkan kamu akan membalasnya, tapi aku benar-benar ingin mengatakan ini :) Menurutku sangat keren kamu pakai hijab, aku hijaber berumur 15 tahun, dan aku juga kadang berpikir untuk melepasnya. Saat aku menyadarinya, itu bukanlah sesuatu yang benar-benar ingin aku lakukan. Tapi lebih karena lingkungan sosial dan sebagainya... dan ketika aku melihatmu, adik Zayn mulai memakai jilbab, aku mulai banyak memikirkannya," tulis follower tersebut.
Waliyha Azad pun tampak menyukai kiriman pesan dari follower-nya itu.
"My fav type of messages," tulisnya di caption.
Waliyha Azad memang belum konsisten memakai hijab. Pada beberapa foto di Instagram, ia tampak masih tampil tanpa hijab. Namun postingan Instagram-nya sejak awal 2017 lebih didominasi dengan foto-fotonya yang sudah berhijab. (hst/hst)
Lewat postingan Instagram, diketahui Waliyha Azad pertama kali memposting foto dirinya yang berjilbab pada Januari 2017. Memakai jilbab yang sedikit memperlihatkan anak rambutnya, penampilan Waliyha Azad sangat berbeda dibandingkan tahun-tahun sebelumnya ketika rambutnya masih tergerai panjang.
Foto: Instagram/waliyha.azad |
Gaya hijab Waliyha Azad terbilang simpel. Scarf hanya dililitkan memutari kepala dan dibuat sedikit berdrapedi di sekitar leher. Ia kerap memadukan jilbabnya dengan gamis, tunik hingga abaya.
Memakai hijab, Waliyha Azad pun mendapat pujian dari salah satu follower-nya. Ia terlihat memposting DM (direct message) follower-nya itu ke akun Instagram pada 16 Februari 2017.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
Waliyha Azad saat tak memakai jilbab. Foto: Instagram/waliyha.azad |
Waliyha Azad pun tampak menyukai kiriman pesan dari follower-nya itu.
"My fav type of messages," tulisnya di caption.
Waliyha Azad memang belum konsisten memakai hijab. Pada beberapa foto di Instagram, ia tampak masih tampil tanpa hijab. Namun postingan Instagram-nya sejak awal 2017 lebih didominasi dengan foto-fotonya yang sudah berhijab. (hst/hst)
Home & Living
Tidur Jadi Lebih Nyaman! Kasur dari Turu Lana Ini Bikin Tidur Kamu Makin Berkualitas!
Home & Living
Lovise Sofa Anna Tierslice, Sofa Estetik yang Bikin Ruangan Kamu Seperti di Internet!
Health & Beauty
Sering Pegal dan Cepat Capek? Review Swisse Ultiboost Calcium & Vitamin D untuk Kesehatan Tulang
Fashion
Bikin Kamu Tampil Keren dan Tetap Nyaman dengan Pilihan Sepatu Ini
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Eksplorasi Bordir dan Motif Floral untuk Baju Lebaran 2026 dari Bwbyaz
Kaleidoskop 2025
Ini 7 Tren Hijab 2025: Pashmina Meleyot, Motif hingga Menjuntai
Kaleidoskop 2025
Ini Brand Hijab yang Menguasai Tren 2025, dari Lafiye hingga Na The Label
Bank Mega Syariah Resmi Luncurkan Program Loyalitas MPC Points
Juara Emeron Hijab Hunt Nakeisha Rilis Single Nanti, Ini Kisah di Baliknya
Most Popular
1
Potret Celine Evangelista Umrah Bareng Anak, Cantik Natural Tanpa Makeup
2
Di Balik Status Miliarder Beyonce, Upah Buruh Brand Fashionnya Cuma Rp 8 Ribu
3
5 Benda yang Layak Dibeli untuk Oleh-oleh saat Traveling
4
Tatiana Kennedy Meninggal di Usia Muda, Drama Keluarga Kennedy Terkuak
5
Cegah Retur Nakal, Penjual Online Pakai Label Unik Mouse Pad-Pakaian Dalam
MOST COMMENTED












































Foto: Instagram/waliyha.azad
Waliyha Azad saat tak memakai jilbab. Foto: Instagram/waliyha.azad