Sunsilk Hijab Hunt 2016
Hijabers yang Dicari Rani Hatta di Audisi Sunsilk Hijab Hunt Yogyakarta
Alissa Safiera - wolipop
Kamis, 21 Apr 2016 16:31 WIB
Jakarta
-
Desainer Rani Hatta menjadi salah satu juri yang menilai penampilan peserta Sunsilk Hijab Hunt 2016 di Yogyakarta, Kamis (21/4/2015). Ia bersama dengan Dian Pelangi akan menilai 21 peserta di audisi di hari kedua ini.
Rani yang siang ini datang dengan busana minimalis sporty antara kemeja putih, long waistcoat hitam dan sneakers itu berharap para peserta dapat tampil maksimal hari ini. Desainer yang kerap berkreasi dengan sentuhan garis maskulin ini tak hanya akan menilai bakat, namun juga penampilan atau busana peserta.
"Untuk ajang bakat seperti ini, kita ingin mencari seorang entertainer sejati. Dia harus all out saat tampil, tapi nggak cuma performance-nya, cara dia berpakaian juga harus maksimal," tutur Rani saat berbincang dengan Wolipop.
Rani yang baru menjadi juri di Sunsilk Hijab Hunt tahun ini juga tak sabar bertemu dan melihat aksi para peserta. Untuk para peserta, ia menyarankan agar banyak berdoa, dan tetap santai ketika menunjukkan bakatnya di ruang juri nanti.
"Saranku relaks aja, jangan tegang. Kita enjoy aja melakukannya, jadi apa yang kita lakukan juga bisa maksimal," tuturnya. (asf/hst)
Rani yang siang ini datang dengan busana minimalis sporty antara kemeja putih, long waistcoat hitam dan sneakers itu berharap para peserta dapat tampil maksimal hari ini. Desainer yang kerap berkreasi dengan sentuhan garis maskulin ini tak hanya akan menilai bakat, namun juga penampilan atau busana peserta.
"Untuk ajang bakat seperti ini, kita ingin mencari seorang entertainer sejati. Dia harus all out saat tampil, tapi nggak cuma performance-nya, cara dia berpakaian juga harus maksimal," tutur Rani saat berbincang dengan Wolipop.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Saranku relaks aja, jangan tegang. Kita enjoy aja melakukannya, jadi apa yang kita lakukan juga bisa maksimal," tuturnya. (asf/hst)
Fashion
Ingin Tampil Feminin dan Lebih Stylish dengan Bawahan Rok? Cek Koleksi Menariknya di Sini!
Fashion
Pilihan Aksesori Simpel yang Bikin Gaya Kamu Terlihat Lebih Keren
Fashion
Cari Dompet Kulit Awet Biar Bisa Dipakai Lama? Produk dari ROUNN Ini Bisa Jadi Jawabannya
Health & Beauty
Dua Serum PDRN Favorit Banyak Orang, Fokus Regenerasi dan Hidrasi Kulit!
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
Eksplorasi Bordir dan Motif Floral untuk Baju Lebaran 2026 dari Bwbyaz
Kaleidoskop 2025
Ini 7 Tren Hijab 2025: Pashmina Meleyot, Motif hingga Menjuntai
Kaleidoskop 2025
Ini Brand Hijab yang Menguasai Tren 2025, dari Lafiye hingga Na The Label
Bank Mega Syariah Resmi Luncurkan Program Loyalitas MPC Points
Juara Emeron Hijab Hunt Nakeisha Rilis Single Nanti, Ini Kisah di Baliknya
Most Popular
1
Operasi Penangkapan Presiden Venezuela Bikin Seleb Dunia Terjebak di Karibia
2
Ramalan Zodiak 6 Januari: Libra Tetap Sabar, Sagitarius Kontrol Pengeluaran
3
Ramalan Zodiak 6 Januari: Capricorn Banyak Uang, Aquarius Tak Perlu Gengsi
4
7 Potret Ratu Kecantikan yang Kerja Paruh Waktu Jadi SPG Dior
5
Mengenal Resting Rich Face, Tren Makeup Natural yang Lagi Viral
MOST COMMENTED











































