Tutorial Hijab Ikat Praktis Ala Aisyah Haerani, Pemenang Hijab Hunt 2013
Intan Kemala Sari - wolipop
Senin, 14 Mar 2016 14:34 WIB
Jakarta
-
Gaya berhijab yang praktis banyak dipilih hijabers untuk beraktivitas sehari-hari. Meski demikian, mereka juga ingin tetap terlihat modis dengan hijabnya. Bagaimana cara menerapkannya? Yuk simak tutorial hijab praktis dari Aisyah Haerani, pemenang Hijab Hunt 2015.
Langkah 1
Gunakan ciput ninja kemudian letakkan pashmina di atas kepala. Pastikan kedua ujungnya sama rata.
Langkah 2
Sematkan jarum pentul di bagian kiri dan kanan. Pastikan Anda meletakkan jarum pentul di bagian dalam ciput agar hijab terlihat lebih rapi dan tidak berantakan.
Langkah 3
Ambil kedua ujung pashmina bagian terluar dan bawa ke belakang leher. Kemudian ikat kedua sisinya sebanyak dua kali agar tidak mudah lepas.
Selesai
Rapikan bagian depannya dan tutorial hijab praktis pun selesai. Gaya hijab ini bisa diterapkan untuk pergi ke acara kasual atau sekadar berkumpul bersama teman-teman. Video tutorial selengkapnya bisa dilihat di sini :
(itn/itn)
Langkah 1
|
Gunakan ciput ninja kemudian letakkan pashmina di atas kepala. Pastikan kedua ujungnya sama rata.
Langkah 2
![]() |
Sematkan jarum pentul di bagian kiri dan kanan. Pastikan Anda meletakkan jarum pentul di bagian dalam ciput agar hijab terlihat lebih rapi dan tidak berantakan.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
![]() |
Ambil kedua ujung pashmina bagian terluar dan bawa ke belakang leher. Kemudian ikat kedua sisinya sebanyak dua kali agar tidak mudah lepas.
Selesai
![]() |
Rapikan bagian depannya dan tutorial hijab praktis pun selesai. Gaya hijab ini bisa diterapkan untuk pergi ke acara kasual atau sekadar berkumpul bersama teman-teman. Video tutorial selengkapnya bisa dilihat di sini :
(itn/itn)
Hobi dan Mainan
Pigmented dan Punya Banyak Warna! Giorgine Solid Watercolor Paint yang Praktis untuk Melukis
Olahraga
Fokus Melatih Lower Body Tanpa Ribet, Skipping Jadi Solusi Latihan di Rumah
Hobi dan Mainan
Bebas Melukis di Berbagai Media, Cat Akrilik Hightune yang Ramah Anak & Mudah Dipakai
Hobi dan Mainan
Aman Berkendara Tanpa Merusak Hijab! Helm Jitsu Hijab Friendly yang Jadi Andalan
Artikel Terkait
ARTIKEL LAINNYA
5 Tutorial Hijab Pashmina Viscose ala Ana Octarina yang Effortless Stylish
4 Tutorial Hijab Pashmina Instan ala Paula Verhoeven, Bikin Awet Muda
Baju Lebaran 2024
5 Tutorial Hijab Shimmer, Jadi Tren Baju Lebaran 2024 Bikin Pipi Tirus
Intip 5 Tutorial Hijab Simple Cocok untuk Mudik, Pakainya Satset Tetap Rapi
5 Tutorial Hijab Segi Empat Simpel Bisa Bikin Pipi Tirus Cocok untuk Bukber
Most Popular
1
Foto Ranty Maria-Rayn Wijaya Kompak Kenakan Busana Oriental di Acara Tea Pai
2
Gaya Febby Rastanty di Lamaran Adik, Cantik nan Flawless dengan Kebaya
3
Kapan Putri Charlotte Boleh Pakai Mahkota? Diprediksi Sebelum Menikah
4
Makna Anting Tanduk Kerbau Maudy Ayunda di Sundance Film Festival 2026
5
13 Inspirasi Warna Rambut Dark Brown yang Elegan (Part 1)
MOST COMMENTED















































