Celine Evangelista Diisukan Mualaf, Anak-anaknya Tarawih, Ini Sebabnya
Celine Evangelista tengah jadi sorotan terkait keyakinannya. Apalagi Celine yang dikabarkan menjadi mualaf, mengunggah momen anak-anaknya belajar salat Tarawih.
Celine menampilkan video dua putranya, Lucio dan Koa salat tarawih di Instagram Story miliknya baru-baru ini. Terlihat pada unggahannya, kedua anaknya dari mantan suaminya Stefan William itu tarawih memakai sarung.
ADVERTISEMENT
SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT
"Taraweh Cio dan Koa yang pertama," tulis Celine Evangelista di keterangan unggahannya.
Terkait agamanya, Celine sendiri memilih tidak memberikan penjelasan. Menurutnya agama adalah privacy yang tidak perlu diungkapkan ke publik.
Anak Celine Evangelista Foto: Instagram @cceline_evangelista |
Namun mengenai anak-anaknya yang belajar salat tarawih, Celine mau sedikit berbicara. Pengisi acara Klinik Tendean itu mengatakan dua putranya sendiri yang meminta untuk ikut tarawih. Mereka sudah terbiasa melihat keluarganya yang muslim beribadah.
"Jadi itu enggak ada yang mengajarkan salat tarawih, waktu itu emang kebetulan di rumah banyak yang salat, dia melihat jadi ikutan. Karena memang sering lihat adik, kakak, sepupu aku salat," kata Celine Evangelista kepada Haibunda, Selasa (5/4/22).
Celine mengatakan bahwa anak-anaknya ini bahkan sudah hapal bacaan salat. Lucio Otthild William dan Eadred Koa Lewis Miguel sendiri yang meminta untuk belajar salat tanpa disuruh olehnya.
"Mereka kadang sudah hapal baca salat. Mereka ada lihat keponakan aku pakai sarung, minta belin sarung. Aku mah ya sudah, nggak ada salahnya juga gitu," ujarnya.
Selain salat tarawih, anak-anak Celine Evangelista juga ada yang belajar puasa. Lantas apa jawaban Celine saat sang buah hati bertanya tentang makna puasa? KLIK DI SINI untuk mengetahuinya.
(eny/eny)
Fashion
Ingin Tampil Feminin dan Lebih Stylish dengan Bawahan Rok? Cek Koleksi Menariknya di Sini!
Fashion
Pilihan Aksesori Simpel yang Bikin Gaya Kamu Terlihat Lebih Keren
Fashion
Cari Dompet Kulit Awet Biar Bisa Dipakai Lama? Produk dari ROUNN Ini Bisa Jadi Jawabannya
Health & Beauty
Dua Serum PDRN Favorit Banyak Orang, Fokus Regenerasi dan Hidrasi Kulit!
9 Drama China 2025 Rating Tertinggi, Terbaru Shine On Me
Sinopsis Midnight in the Switchgrass di Bioskop Trans TV, Dibintangi Megan Fox
Sophie Turner Ungkap Tak Sempat Kencan Usai Rumor Pacaran dengan Chris Martin
Shin Min Ah Jadi Wajah Baru Louis Vuitton, Susul Gong Yoo & Jun Ji Hyun
Ditangkap Bersama, Kisah Pacaran 20 Tahun Presiden Venezuela & Istri Disorot
7 Foto Giorgino Abraham-Yasmin Napper, 4 Tahun Pacaran Beda Agama Kini Putus
Ramalan Zodiak Taurus 2026: Perlahan Bangkit, Perubahan Besar Menanti
Sophie Turner Ungkap Tak Sempat Kencan Usai Rumor Pacaran dengan Chris Martin
9 Drama China 2025 Rating Tertinggi, Terbaru Shine On Me












































Anak Celine Evangelista Foto: Instagram @cceline_evangelista