×
Ad

8 Foto Kourtney Kardashian Menikah di Las Vegas, Nyentrik dengan Jaket Kulit

Kiki Oktaviani - wolipop
Kamis, 07 Apr 2022 10:30 WIB
1 dari 8
Kourtney Kardashian membagikan potret pernikahannya dan Travis di Instagramnya. Tanpa gaun putih atau veil yang menyapu lantai, Kourtney tampil eksentrik dengan jaket kulit. Foto: dok. Instagram
Las Vegas - Kourtney Kardashian dan Travis Barker telah mengonfirmasi bahwa keduanya menikah di Las Vegas. Saat menikah, penampilan keduanya tampak begitu nyentrik.


(/)

Foto

Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork