×
Ad

7 Potret Naomi Campbell Berkerudung, Ajak Anak Berkunjung ke Masjid

Kiki Oktaviani - wolipop
Selasa, 31 Jan 2023 22:00 WIB
1 dari 7
Naomi Campbell memperlihatkan momen ibu dan anak saat berada di Abu Dhabi. Supermodel 52 tahun itu dan putrinya yang masih balita mengunjungi Masjid Agung Sheikh Zayed. Foto: dok. Instagram/@naomi
Jakarta - Naomi Campbell tampil cantik dan bersahaja dengan kerudung. Inilah potret dirinya mengunjungi masjid bersama anaknya yang jarang terekspos.


(/)

Foto

Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

detikNetwork