Foto: Sosok Pasutri yang Disebut Pasangan Terkaya Sepanjang Sejarah

Pasangan ini bertemu di perusahaan investasi D.E. Shaw & Co. Keduanya berjuang dari nol hingga kini dijuluki sebagai pasangan terkaya sepanjang sejarah.  Foto: dok. Getty Images

Pasangan ini bertemu di perusahaan investasi D.E. Shaw & Co. Keduanya berjuang dari nol hingga kini dijuluki sebagai pasangan terkaya sepanjang sejarah.  Foto: dok. Getty Images

Pendiri online retail Amazon, Jeff Bezos (54) dan sang istri MacKenzie (48) disebut sebagai pasutri terkaya di dunia. Kedunya menikah di 93. Saat itu Jeff baru akan memulai bisnis.  Foto: dok. Getty Images

Pendiri online retail Amazon, Jeff Bezos (54) dan sang istri MacKenzie (48) disebut sebagai pasutri terkaya di dunia. Kedunya menikah di '93. Saat itu Jeff baru akan memulai bisnis.  Foto: dok. Getty Images

Di 94 pasangan suami istri tersebut pindah ke Seattle, Amerika Serikat. Jeff tak sendiri saat mendirikan Amazon, ada sang istri MacKenzie yang mendampingi perjalanannya. Tak hanya jadi istri, namun juga jadi pegawai pertama di perusahaan Jeff kala itu Foto: dok. Getty Images

Di '94 pasangan suami istri tersebut pindah ke Seattle, Amerika Serikat. Jeff tak sendiri saat mendirikan Amazon, ada sang istri MacKenzie yang mendampingi perjalanannya. Tak hanya jadi istri, namun juga jadi pegawai pertama di perusahaan Jeff kala itu Foto: dok. Getty Images

Melihat seseorang yang kamu cintai dan berjuang bersama. Apa yang lebih baik dari ini? ucap MacKenzie seperti dikutip dari CBS.  Foto: dok. Getty Images

"Melihat seseorang yang kamu cintai dan berjuang bersama. Apa yang lebih baik dari ini?" ucap MacKenzie seperti dikutip dari CBS.  Foto: dok. Getty Images

Bloomberg melaporkan kekayaan Jeff saat ini sampai US$ 145 miliar atau Rp 2 kuadriliun. Bagi Jeff, kekayaannya sampai saat ini tak terlepas dari peran istrinya yang cerdas.  Foto: dok. Getty Images

Bloomberg melaporkan kekayaan Jeff saat ini sampai US$ 145 miliar atau Rp 2 kuadriliun. Bagi Jeff, kekayaannya sampai saat ini tak terlepas dari peran istrinya yang cerdas.  Foto: dok. Getty Images

Jeff dan MacKenzie bertemu saat sama-sama bekerja di perusahaan investasi  D.E. Shaw & Co. Jeff saat itu jadi bos di perusahaan tersebut dan mewawancarai MacKenzie saat melamar kerja di sana. Foto: dok. Getty Images

Jeff dan MacKenzie bertemu saat sama-sama bekerja di perusahaan investasi  D.E. Shaw & Co. Jeff saat itu jadi bos di perusahaan tersebut dan mewawancarai MacKenzie saat melamar kerja di sana. Foto: dok. Getty Images

Aku pikir istriku banyak akal, cerdas, pintar dan seksi. Saya beruntung melihat resumenya sebelum aku melihatnya, jadi aku tahu pasti skillnya, canda Jeff saat wawancara dengan Vogue.  Foto: dok. Getty Images

"Aku pikir istriku banyak akal, cerdas, pintar dan seksi. Saya beruntung melihat resumenya sebelum aku melihatnya, jadi aku tahu pasti skillnya," canda Jeff saat wawancara dengan Vogue.  Foto: dok. Getty Images

Jeff keluar dari perusahaan investasi tersebut untuk memulai bisnis. Sang istri pun ikut Jeff keluar dan bekerja untuk sang suami. Di tahun 99, keduanya masih hidup sangat sederhana dengan menyewa rumah satu kamar tidur di Seattle.  Foto: dok. Getty Images

Jeff keluar dari perusahaan investasi tersebut untuk memulai bisnis. Sang istri pun ikut Jeff keluar dan bekerja untuk sang suami. Di tahun '99, keduanya masih hidup sangat sederhana dengan menyewa rumah satu kamar tidur di Seattle.  Foto: dok. Getty Images

Tapi kini mereka punya lima rumah di berbagai Amerika dari Washington sampai Manhattan. Tapi pasangan kaya raya tersebut tetap menjalani hidup sederhana.  Foto: dok. Getty Images

Tapi kini mereka punya lima rumah di berbagai Amerika dari Washington sampai Manhattan. Tapi pasangan kaya raya tersebut tetap menjalani hidup sederhana.  Foto: dok. Getty Images

Sampai 2013, MacKenzie masih mengendarai mobil Honda dan mengantar keempat anak mereka sekolah. Sahabat mereka Danny Hillis mengatakan kepada Vogue bahwa mereka adalah keluarga normal dan ramah. Danny mengatakan justru tampak abnormal dengan kehidupan sederhananya karena mereka kaya raya. Foto: dok. Getty Images

Sampai 2013, MacKenzie masih mengendarai mobil Honda dan mengantar keempat anak mereka sekolah. Sahabat mereka Danny Hillis mengatakan kepada Vogue bahwa mereka adalah keluarga normal dan ramah. Danny mengatakan justru tampak abnormal dengan kehidupan sederhananya karena mereka kaya raya. Foto: dok. Getty Images