10 Momen YouTuber Jang Hansol Resmi Menikah, Menangis Haru di Pelaminan

Beberapa hari lalu Jang Hansol resmi menikahi istrinya yang bernama Jeannette. Mereka menggelar pesta dengan suasana outdoor di Korea. Foto: Instagram @meongmoongi

Beberapa hari lalu Jang Hansol resmi menikahi istrinya yang bernama Jeannette. Mereka menggelar pesta dengan suasana outdoor di Korea.
Foto: Instagram @meongmoongi

Keduanya belum banyak merilis foto tapi berdasarkan postingan yang diunggah teman dan keluarga, Jang Hansol dan Jeanette tampak sangat berbahagia. Pria 28 tahun itu bahkan beberapa kali terlihat menangis haru.Foto: Instagram @hansoljang110

Keduanya belum banyak merilis foto tapi berdasarkan postingan yang diunggah teman dan keluarga, Jang Hansol dan Jeanette tampak sangat berbahagia. Pria 28 tahun itu bahkan beberapa kali terlihat menangis haru.
Foto: Instagram @hansoljang110

Dalam foto-foto yang beredar, Jang Hansol yang dikenal lewat YouTube Korea Roemit mengenakan setelan jas berwarna krem. Begini penampilan tampan pria Korea yang pernah tinggal di Malang itu ketika jadi pengantin pria.Foto: Instagram @meongmoongi

Dalam foto-foto yang beredar, Jang Hansol yang dikenal lewat YouTube Korea Roemit mengenakan setelan jas berwarna krem. Begini penampilan tampan pria Korea yang pernah tinggal di Malang itu ketika jadi pengantin pria.
Foto: Instagram @meongmoongi

Sedangkan Jeanette yang berasal dari Singapura mengenakan gaun putih berpotongan sabrina. Menyesuaikan tema pernikahannya yang lebih kasual, YouTuber itu memilih untuk menggerai rambut panjangnya. Foto: Instagram @jinxuanc

Sedangkan Jeanette yang berasal dari Singapura mengenakan gaun putih berpotongan sabrina. Menyesuaikan tema pernikahannya yang lebih kasual, YouTuber itu memilih untuk menggerai rambut panjangnya.
Foto: Instagram @jinxuanc

Di acara pernikahan Jang Hansol dan Jeanette, keduanya menampilkan foto-foto prewedding yang juga bertema outdoor.Foto: Instagram @yoana_0914

Di acara pernikahan Jang Hansol dan Jeanette, keduanya menampilkan foto-foto prewedding yang juga bertema outdoor.
Foto: Instagram @yoana_0914

Meski memilih tema internasional, mereka juga tidak melupakan tradisi Korea. Dalam foto prewedding terselip pula gaya keduanya mengenakan busana tradisional Hanbok.Foto: Instagram @yoana_0914

Meski memilih tema internasional, mereka juga tidak melupakan tradisi Korea. Dalam foto prewedding terselip pula gaya keduanya mengenakan busana tradisional Hanbok.
Foto: Instagram @yoana_0914

Di acara pernikahan sendiri, mereka juga sempat menjalani prosesi adat Korea. Foto: Instagram @meongmoongi

Di acara pernikahan sendiri, mereka juga sempat menjalani prosesi adat Korea.
Foto: Instagram @meongmoongi

Begini suasana pernikahan Jang Hansol yang tampaknya dihadiri saudara dan teman terdekat. Salah satu sesama YouTuber berbahasa Indonesia lain yang datang ke sana adalah Bung Korea.Foto: Instagram @meongmoongi

Begini suasana pernikahan Jang Hansol yang tampaknya dihadiri saudara dan teman terdekat. Salah satu sesama YouTuber berbahasa Indonesia lain yang datang ke sana adalah Bung Korea.
Foto: Instagram @meongmoongi

Di Instagram, Bung Korea mengunggah potret haru Jang Hansol yang menangis ketika melihat pengantinnya berjalan.Foto: Instagram @bungkorea

Di Instagram, Bung Korea mengunggah potret haru Jang Hansol yang menangis ketika melihat pengantinnya berjalan.
Foto: Instagram @bungkorea

Jang Hansol dan Jeanette diketahui sudah berpacaran sejak keduanya kuliah di Singapura. Jeanette sendiri sudah cukup lama pindah ke Korea untuk tinggal bersama Hansol. Sempat menutupi hubungan keduanya, Hansol baru mengungkap kisahnya dengan Jeanette di media sosial pada 2020.Foto: Instagram @yoana_0914

Jang Hansol dan Jeanette diketahui sudah berpacaran sejak keduanya kuliah di Singapura. Jeanette sendiri sudah cukup lama pindah ke Korea untuk tinggal bersama Hansol. Sempat menutupi hubungan keduanya, Hansol baru mengungkap kisahnya dengan Jeanette di media sosial pada 2020.
Foto: Instagram @yoana_0914