Little Mom merupakan salah satu serial web yang dibintangi oleh Natasha Wilona, Teuku Rassya, dan Al Ghazali. Dalam serial tersebut Natasha Wilona berperan sebagai Naura, Teuku Rassya sebagai Yuda, dan Al Ghazali sebagai Keenan. Ketiganya diceritakan terlibat cinta segitiga. Foto: Instagram/@natashawilona12