9 Potret Rumah Mewah Luna Maya, Mau Dilepas Rp 45 Miliar

Sebuah rumah bergaya klasik-modern yang didominasi warna putih menjadi hunian pilihan Luna Maya. Pintu biru sebagai aksen yang senada dengan warna kursi menyambut tamu yang masuk. (Foto: YouTube/Boy William)

Sebuah rumah bergaya klasik-modern yang didominasi warna putih menjadi hunian pilihan Luna Maya. Pintu biru sebagai aksen yang senada dengan warna kursi menyambut tamu yang masuk. (Foto: YouTube/Boy William)

Penampilan ruang keluarga di rumah Luna Maya tampak mewah dengan sentuhan emas dan lighting yang cozy. Kepada Boy William, Luna Maya mengatakan rumahnya berkonsep apartemen. Semua ada di satu lantai, supaya nggak ribet, katanya.  (Foto: YouTube/Boy William)

Penampilan ruang keluarga di rumah Luna Maya tampak mewah dengan sentuhan emas dan lighting yang cozy. Kepada Boy William, Luna Maya mengatakan rumahnya berkonsep apartemen. "Semua ada di satu lantai, supaya nggak ribet," katanya.  (Foto: YouTube/Boy William)

Bak galeri seni, hampir di setiap sudut rumah Luna Maya dihiasi lukisan.  (Foto: YouTube/Boy William)

Bak galeri seni, hampir di setiap sudut rumah Luna Maya dihiasi lukisan.  (Foto: YouTube/Boy William)

Selain lukisan, banyak pula benda seni lainnya seperti patung-patung kecil yang ikut melengkapi interior rumah Luna. (Foto: YouTube/Boy William)

Selain lukisan, banyak pula benda seni lainnya seperti patung-patung kecil yang ikut melengkapi interior rumah Luna. (Foto: YouTube/Boy William)

Kamar Luna terasa lebih tone-down dengan kehadiran interior yang lebih minim dan nuansa putih yang mendominasi. Aksen biru muda pada kasur membuat ruangan tak terasa monoton. (Foto: YouTube/Boy William)

Kamar Luna terasa lebih tone-down dengan kehadiran interior yang lebih minim dan nuansa putih yang mendominasi. Aksen biru muda pada kasur membuat ruangan tak terasa monoton. (Foto: YouTube/Boy William)

Masih di kamar, Luna memiliki ruangan khusus untuk menyimpan pakaian dan koleksi sepatu serta tas mewahnya. (Foto: YouTube/Boy William)

Masih di kamar, Luna memiliki ruangan khusus untuk menyimpan pakaian dan koleksi sepatu serta tas mewahnya. (Foto: YouTube/Boy William)

Ruang makan dilengkapi meja panjang berikut kursi velvet yang meninggalkan kesan mewah. Lampu gantung bergaya kontemporer hadir sebagai pemanis. (Foto: YouTube/Boy William)

Ruang makan dilengkapi meja panjang berikut kursi velvet yang meninggalkan kesan mewah. Lampu gantung bergaya kontemporer hadir sebagai pemanis. (Foto: YouTube/Boy William)

Salah satu sudut favorit Luna. Sebuah ruang kerja yang dulunya bekas taman kecil. (Foto: YouTube/Boy William)

Salah satu sudut favorit Luna. Sebuah ruang kerja yang dulunya bekas taman kecil. (Foto: YouTube/Boy William)

Halaman belakang yang hijau menjadi daya tarik tersendiri di rumah. Tidak ketinggalan sebuah kolam renang melengkapi kemewahan rumah tersebut. Ketika ditanya Sule dalam sebuah konten YouTube-nya, Luna sempat ditanya soal pernyataan Raffi tentang rumahnya yang mau dijual. Emang Raffi bilang mau dijual? Kok dia tahu gua lagi butuh uang. Ini Kang Sule mau lihat-lihat rumah? Ya Kang Sule lihat-lihat saja dulu. Aku lepas sekitar 45 M rupiah lah, ujar Luna yang membeli rumah tersebut seharga Rp 8,7 miliar. (Foto: YouTube/Boy William)

Halaman belakang yang hijau menjadi daya tarik tersendiri di rumah. Tidak ketinggalan sebuah kolam renang melengkapi kemewahan rumah tersebut. Ketika ditanya Sule dalam sebuah konten YouTube-nya, Luna sempat ditanya soal pernyataan Raffi tentang rumahnya yang mau dijual. "Emang Raffi bilang mau dijual? Kok dia tahu gua lagi butuh uang. Ini Kang Sule mau lihat-lihat rumah? Ya Kang Sule lihat-lihat saja dulu. Aku lepas sekitar 45 M rupiah lah," ujar Luna yang membeli rumah tersebut seharga Rp 8,7 miliar. (Foto: YouTube/Boy William)