Kostum Selebriti Paling Heboh di Met Gala 2018, Jadi Paus Hingga Burung

Madonna tampil gothic dengan gaun Jean Paul Gaultier dan mahkota karya desainer Indonesia Rinaldy Yunardi. Madonna bahkan membawa mawar hitam sebagai aksesori. Foto: Dok. Reuters, Getty Images

Madonna tampil gothic dengan gaun Jean Paul Gaultier dan mahkota karya desainer Indonesia Rinaldy Yunardi. Madonna bahkan membawa mawar hitam sebagai aksesori. Foto: Dok. Reuters, Getty Images

Katy Perry menunjukkan batang hidungnya berbalut gaun emas Versace lengkap dengan sayap besar nan dramatis. Foto: Dok. Instagram/enews

Katy Perry menunjukkan batang hidungnya berbalut gaun emas Versace lengkap dengan sayap besar nan dramatis. Foto: Dok. Instagram/enews

Rihanna hadir sebagai Paus dengan gaun dan jubah megah rancangan Maison Margiela. Foto: Dok. Reuters, Getty Images

Rihanna hadir sebagai Paus dengan gaun dan jubah megah rancangan Maison Margiela. Foto: Dok. Reuters, Getty Images

Cardi B yang tengah hamil memikat dengan gaun megah dan aksesori kepala mewah. Foto: dok.cnn

Cardi B yang tengah hamil memikat dengan gaun megah dan aksesori kepala mewah. Foto: dok.cnn

Frances McDormand dengan jubah megah Valentino dan aksesori besar yang menutupi kepalanya. Foto: Dok. Getty Images

Frances McDormand dengan jubah megah Valentino dan aksesori besar yang menutupi kepalanya. Foto: Dok. Getty Images

Cara Delevingne dengan tren naked dress dari Dior dan aksesori penutup kepala yang chic dari kristal. Foto: Getty Images

Cara Delevingne dengan tren naked dress dari Dior dan aksesori penutup kepala yang chic dari kristal. Foto: Getty Images

Solange Knowles tampil futuristik dengan gaun hitam latex. Foto: Dok. Getty Images
Solange Knowles tampil futuristik dengan gaun hitam latex. Foto: Dok. Getty Images
Kehadiran Sarah Jessica Parker langsung mencuri perhatian dengan gaun emas dan aksesori kepala dari Dolce & Gabbana. Foto: Dok. Getty Images
Kehadiran Sarah Jessica Parker langsung mencuri perhatian dengan gaun emas dan aksesori kepala dari Dolce & Gabbana. Foto: Dok. Getty Images
Lana Del Rey tampil di Met Gala bergaun Gucci dan headpiece bentuk sayap yang unik. Foto: Dok. Getty Images
Lana Del Rey tampil di Met Gala bergaun Gucci dan headpiece bentuk sayap yang unik. Foto: Dok. Getty Images