Lagi, selebriti yang memajang pialanya di kamar mandi. Kate Winslet menaruh piala Oscar yang didapatnya sebagai Aktris Terbaik lewat film 'The Reader' di belakang kloset toilet. "Semua orang ingin memegangnya dan mereka akan berkata, 'Ya Tuhan,' atau 'Beratnya berapa nih?' Jadi kalau aku simpan di toilet mereka tidak akan tanya-tanya lagi," tutur Kate Winslet, seperti dikutip dari People. Foto: Jason Merritt/Getty Images