"Aku selalu terpikat dengan keluarga kerajaan Inggris, fashion Putri Diana yang awalnya menginspirasiku. Aku mulai mengikuti gaya Kate Middleton di tahun 2008, ketika dia berkencan dengan Pangeran William," kata Janelle kepada Daily Mail. Foto: Instagram/@royalreplikate