Charly Lester, co-founder dari Lumen mengatakan jika orang-orang di atas 50 tahun banyak yang merasa tua karena iklan-iklan yang beredar. "Kami ingin membuat iklan Natal versi kami sendiri yang menyenangkan, seksi dan nakal dengan menampilkan Sinterklas. Lagipula, siapa bila Sinterklas tak bisa jadi simbol seks? Jadi tua bukan berarti kamu jadi kurang menarik," ungkap Charly. Foto: Dok. Paul Orchard