Tak hanya memiliki suara merdu, Chorong 'A Pink' juga dikenal memiliki keahlian dalam seni bela diri Hapkido. Memiliki sabuk hitam, Chorong pernah berpartisipasi dalam International Youth Martial Arts Culturan Exchange 2008. Ia pun sudah mempelajari bela diri sejak berusia sembilan tahun. Foto: ist.