Selain Foto 'Holocaust', Ini 5 Pose Kontroversial Syahrini

Dicium dua pria berondong. Pada Mei 2014, sempat beredar foto Syahrini dicium dua pria yang diduga usianya lebih muda dari penyanyi berjulukan Inces itu. Itu adik-adik aku, mereka sayang sama kakaknya. Aku nggak ada perasaan apa-apa kok. Mereka itu anak-anak yang punya talenta jadi ya hanya adik dan kakak saja, jawab Syahrini saat mengklarifikasi foto tersebut. (Foto: Instagram)

Dicium dua pria 'berondong'. Pada Mei 2014, sempat beredar foto Syahrini dicium dua pria yang diduga usianya lebih muda dari penyanyi berjulukan 'Inces' itu. "Itu adik-adik aku, mereka sayang sama kakaknya. Aku nggak ada perasaan apa-apa kok. Mereka itu anak-anak yang punya talenta jadi ya hanya adik dan kakak saja," jawab Syahrini saat mengklarifikasi foto tersebut. (Foto: Instagram)

Disembah pegawai. Syahrini sempat mengunggah foto di Instagram yang menampilkan dirinya sedang disembah para karyawannya akhir 2014 silam. Foto tersebut sempat menimbulkan kritikan dari netizen. Mereka menyebut pelantun Bohong itu gila hormat. Terobsesi pengen banget jadi princes jadi begitu deh hidup didunia khayal tulis @tuti_azkara. (Foto: Instagram)

Disembah pegawai. Syahrini sempat mengunggah foto di Instagram yang menampilkan dirinya sedang disembah para karyawannya akhir 2014 silam. Foto tersebut sempat menimbulkan kritikan dari netizen. Mereka menyebut pelantun 'Bohong' itu gila hormat. "Terobsesi pengen banget jadi princes jadi begitu deh hidup didunia khayal" tulis @tuti_azkara. (Foto: Instagram)

Pakai mantel berbulu. Syahrini sempat dihujat oleh pecinta hewan lantaran mengunggah foto dirinya memakai mantel berbulu. Jangan salah paham, ini hanyalah bulu palsu, tampik Syahrini. (Foto: Instagram/Syahrini)

Pakai mantel berbulu. Syahrini sempat dihujat oleh pecinta hewan lantaran mengunggah foto dirinya memakai mantel berbulu. "Jangan salah paham, ini hanyalah bulu palsu," tampik Syahrini. (Foto: Instagram/Syahrini)

Berhijab dengan rok mini. Selepas ibadah umrah, Syahrini malah jadi target bulan-bulanan netizen. Pasalnya, ia berpose dalam balutan hijab dan rok mini yang dipadu legging ketat saat berlibur di Turki. (Foto: Instagram/Syahrini)

Berhijab dengan rok mini. Selepas ibadah umrah, Syahrini malah jadi target bulan-bulanan netizen. Pasalnya, ia berpose dalam balutan hijab dan rok mini yang dipadu legging ketat saat berlibur di Turki. (Foto: Instagram/Syahrini)

Pose di jalan tol. Di tengah perjalanannya menuju Surabaya, Syahrini menyempatkan diri untuk berfoto di pinggir jalan tol. Alhasil foto tersebut berujung kontroversi karena dianggap menyalahi aturan. (Foto: Instagram)

Pose di jalan tol. Di tengah perjalanannya menuju Surabaya, Syahrini menyempatkan diri untuk berfoto di pinggir jalan tol. Alhasil foto tersebut berujung kontroversi karena dianggap menyalahi aturan. (Foto: Instagram)

Pose Holocaust. Kontroversi yang teranyar timbul setelah ia berpose di monumen peringatan tragedi Holocaust di Berlin, Jerman. Tak hanya itu, ia juga kedapatan bilang, Bagus ya tempat Hitler bunuh-bunuhan dulu, di Instastory. (Foto: Instagram Syahrini)

Pose 'Holocaust'. Kontroversi yang teranyar timbul setelah ia berpose di monumen peringatan tragedi Holocaust di Berlin, Jerman. Tak hanya itu, ia juga kedapatan bilang, "Bagus ya tempat Hitler bunuh-bunuhan dulu," di Instastory. (Foto: Instagram Syahrini)