Cara Tetap Langsing Tanpa Kelaparan Ala 10 Supermodel Dunia

Supermodel senior Heidi Klum mengaku tak punya metode diet tertentu. Namun ia selalu mengutamakan makan makanan dari rumah dari pada restoran karena lebih terkontrol. Agar tetap langsing, Heidi akan berhenti makan mulai pukul 18:00. Foto: Instagram

Supermodel senior Heidi Klum mengaku tak punya metode diet tertentu. Namun ia selalu mengutamakan makan makanan dari rumah dari pada restoran karena lebih terkontrol. Agar tetap langsing, Heidi akan berhenti makan mulai pukul 18:00. Foto: Instagram

Rahasia diet Josephine Skriver adalah olahraga pagi dan sarapan bernutrisi yang membuat harinya produktif. Agar tak makan sembarangan saat lapar sebelum jam makan, Josephine membawa sendiri kudapan yang biasanya adalah kacang, protein bar, oatmeal instan, atau buah. Foto: Instagram

Rahasia diet Josephine Skriver adalah olahraga pagi dan sarapan bernutrisi yang membuat harinya produktif. Agar tak makan sembarangan saat lapar sebelum jam makan, Josephine membawa sendiri kudapan yang biasanya adalah kacang, protein bar, oatmeal instan, atau buah. Foto: Instagram

Beberapa orang memang diberkati dengan tubuh yang tampak mudah gemuk. Bella Hadid adalah salah satunya. Ia mengaku bisa makan kentang dengan keju dan saus setiap hari. Meski begitu, Bella juga rutin berolahraga. Foto: Instagram

Beberapa orang memang diberkati dengan tubuh yang tampak mudah gemuk. Bella Hadid adalah salah satunya. Ia mengaku bisa makan kentang dengan keju dan saus setiap hari. Meski begitu, Bella juga rutin berolahraga. Foto: Instagram

Di keseharian, Kendall Jenner biasanya menerapkan pola makan sehat tapi juga sesekali menikmati junk food. Ia kerap cheating agar tubuh tidak kelaparan dan nantinya malah lebih banyak makan. Tapi ketika musim fashion show, Kendall memilih kudapan sehat, seperti buah, sayur, dan teh detoks.  Foto: Instagram

Di keseharian, Kendall Jenner biasanya menerapkan pola makan sehat tapi juga sesekali menikmati junk food. Ia kerap 'cheating' agar tubuh tidak kelaparan dan nantinya malah lebih banyak makan. Tapi ketika musim fashion show, Kendall memilih kudapan sehat, seperti buah, sayur, dan teh detoks.  Foto: Instagram

Miranda Kerr dikenal cukup ketat dalam mempertahankan gaya hidup sehat. Di pagi hari, ia pun akan minum air hangat dengan perasan lemon. Saat siang, ia sering makan salad dengan salmon, ayam panggang, dan smoothie buah serta sayuran. Untuk sarapan, ia suka membuat pancake yang terbuat dari pisang dan oat. Foto: Instagram

Miranda Kerr dikenal cukup ketat dalam mempertahankan gaya hidup sehat. Di pagi hari, ia pun akan minum air hangat dengan perasan lemon. Saat siang, ia sering makan salad dengan salmon, ayam panggang, dan smoothie buah serta sayuran. Untuk sarapan, ia suka membuat pancake yang terbuat dari pisang dan oat. Foto: Instagram

Alessandra Ambrosio mengawali hari dengan roti panggang dengan telur dan avokad serta minum jus hijau setelah olahraga. Untuk makan siang dan malam, ia akan memilih asupan bernutrisi, seperti ayam, ikan, sushi, dan BBQ ala Brazil. Hal lain yang ia lakukan untuk jaga berat badan adalah minum teh hijau. Foto: Instagram

Alessandra Ambrosio mengawali hari dengan roti panggang dengan telur dan avokad serta minum jus hijau setelah olahraga. Untuk makan siang dan malam, ia akan memilih asupan bernutrisi, seperti ayam, ikan, sushi, dan BBQ ala Brazil. Hal lain yang ia lakukan untuk jaga berat badan adalah minum teh hijau. Foto: Instagram

Rosie Huntington-Whiteley mengaku ketat dalam menjaga pola makan. Ia tidak akan menyentuh gluten, makanan olahan susu, gula, atau alkohol. Metode dietnya adalah 80/20 artinya ia akan makan makan sehat 80% dan 20% lainnya baru boleh cheating Foto: Instagram

Rosie Huntington-Whiteley mengaku ketat dalam menjaga pola makan. Ia tidak akan menyentuh gluten, makanan olahan susu, gula, atau alkohol. Metode dietnya adalah 80/20 artinya ia akan makan makan sehat 80% dan 20% lainnya baru boleh 'cheating' Foto: Instagram

Cara Delevingne sering terlihat makan junk food di sela jadwal modeling-nya. Namun ia mengaku selalu olahraga setelahnya untuk menghilangkan ekstra kalori yang tertimbun karena makan enak. Foto: Instagram

Cara Delevingne sering terlihat makan junk food di sela jadwal modeling-nya. Namun ia mengaku selalu olahraga setelahnya untuk menghilangkan ekstra kalori yang tertimbun karena makan enak. Foto: Instagram

Gigi Hadid suka makan enak. Ia bahkan pernah makan burger setiap minggu ketika pertama kali tiba di New York. Namun selebihnya, ia akan makan bersih untuk menyeimbangi kalori berlebih. Foto: Instagram

Gigi Hadid suka makan enak. Ia bahkan pernah makan burger setiap minggu ketika pertama kali tiba di New York. Namun selebihnya, ia akan makan 'bersih' untuk menyeimbangi kalori berlebih. Foto: Instagram