×
Ad

Most Pop: Sosok Prigel Pangayu, Sinden Cantik yang Kecantikannya Viral

Arina Yulistara - wolipop
Sabtu, 02 Sep 2023 18:02 WIB
Prigel Pangayu. Foto: Instagram
Jakarta -

Sosok sinden bernama Prigel Pangayu Anjarwening yang viral di TikTok menarik perhatian banyak pembaca Wolipop dalam sepekan terakhir. Ini dia sosoknya.

Bagi penggemar tembang campursari mungkin tak asing dengan sinden Prigel Pangayu. Penyanyi 'Jagat Tresno' itu memang memiliki suara yang menawan saat menampilan lagu Jawa maupun dangdut kekinian.

Prigel Pangayu memang sudah punya bakat menyanyi dan menari sejak kecil. Ini juga karena pengaruh lingkungan keluarga yang merupakan seniman tradisi.


7 Potret Prigel Pangayu, Sinden Cantik yang Memesona karena Musik Campursari. Foto: Instagram

Sebelum populer seperti sekarang, Prigel Pangayu memulai karier dari panggung sederhana, seperti pentas wayang kulit. Kemudian dari sindern merambah menjadi penyanyi dangdut.

Baru-baru ini, Prigel Pangayu juga mengisi Ost untuk serial berjudul 'Tilik'. Kariernya terus berkembang di industri musik.

7 Potret Prigel Pangayu, Sinden Cantik yang Memesona karena Musik Campursari. Foto: Instagram

Meski sering terlihat mengenakan kebaya, beberapa kali Prigel Pangayu juga tampil kasual dan cantik saat berada di luar panggung.

Wanita yang September nanti berusia 23 tahun itu juga memiliki banyak pengikut di media sosial. Banyak yang memuji penampilan Prigel Pangayu saat berkebaya dan membawakan lagu campursari.

7 Potret Prigel Pangayu, Sinden Cantik yang Memesona karena Musik Campursari. Foto: Instagram

arier Prigel Pangayu di industri musik pun semakin menanjak. Bahkan beberapa kali ia diundang ke acara di luar Jawa untuk membawakan lagu campursari.



Simak Video "Video Cerita Bonbonbites: Bikin Donat Otodidak, Eh Malah Jadi Meledak!"

(hst/hst)
Berita detikcom Lainnya
Berita Terpopuler

Video

Foto

detikNetwork