Pangeran Harry dan Meghan Markle tugas lagi setelah hampir sebulan liburan akhir tahun di Kanada. Mengunjungi Canada House di London, Inggris, Selasa (7/1/2020), menjadi tugas perdana mereka di 2020. (Foto: DANIEL LEAL-OLIVAS - WPA Pool/Getty Images)